Baznas Bone Lakukan Bimbingan Unit Pengumpul Zakat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE –

Memasuki hari ke-3 Ramadan 1443 H, Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Bone, melakukan bimbingan terhadap Unit Pengumpul Zakat (UPZ), Selasa 5/4/2022).

Kepala Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kabupaten Bone, Drs H Zainal Abidin, mengatakan, Baznas merupakan lembaga bentukan pemerintah yang ditugaskan mengatur dan mengelola zakat.

Bimbingan yang berlangsung di Aula masjid Agung Kabupaten Bone itu, dihadiri utusan dari Kantor Urusan Agama (KUA), ketua dan sekretaris UPZ kecamatan, kelurahan, dan desa.

H Zainal Abidin menegaskan, pembagian zakat di lapangan harus tepat sasaran karena terpantau media dan lembaga swadaya masyarakat, sehingga jika ada berbuat kesalahan akan mudah viral di media.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  3 Armada Sampah Bone Rusak, Habis Biaya Perbaikan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...

Sambangi Warga dari Rumah ke Rumah, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Ingatkan Bahaya Banjir dan Penyakit

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Memasuki musim penghujan, upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) terus digencarkan oleh jajaran kepolisian...

Cuaca Ekstrem Mengintai, Polres Pelabuhan Makassar Turun Langsung Imbau Nelayan dan Pengendara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Cuaca tak menentu yang disertai angin kencang dan gelombang tinggi dalam beberapa hari terakhir menjadi...

Binrohtal Polres Pelabuhan Makassar Perkuat Iman Personel Lewat Tuntunan Syariah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana khidmat dan penuh kekeluargaan menyelimuti Aula saat kegiatan Pembinaan Rohani dan Mental (Binrohtal) digelar,...