Polres Tator Bentuk Timsus Untuk Selidiki Siapa Pelaku Pembuang Organ Bayi Terpotong Tubuhnya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, TANA TORAJA – Untuk melakukan penyelidikan guna dapat memastikan siapa terduga pelaku pembuang organ bayi terpotong tubuhnya hingga digigit tiga anjing yang ditemukan depan rumah kos di Saruran, Kelurahan Rantekalua, Mengkendek, Minggu (3/4) lalu, Polres Tana Toraja (Tator) membentuk tim khusus (Timsus).

“Pihak kepolisian Polres Tana Toraja akan bekerja ekstra keras untuk mengungkap siapa gerangan pelaku pembuang bayi malang yang masih misteri ini dengan melakukan serangkaian penyelidikan dan membentuk tim khusus,” terang Kasat Reskrim, AKP S. Ahmad.

Kata Ahmad, hingga Rabu (06/04/2022) ini, aparat Polres Tator sudah memeriksa 4 orang saksi. Polisi juga masih mencari potongan tubuh bagian dada hingga kepala bayi yang diduga tak jauh dari lokasi penemuan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  KONI Pusat Akan Lantik PB. PSTI di Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...