Setahun Bupati Budiman Pimpin Luwu Timur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, MALILI –

Tak terasa, Selasa (5/4/2022), Bupati Luwu Timur, H Budiman, telah setahun memimpin Luwu Timur, sejak dilantik oleh Gubernur Sulawesi Selatan, 5 April 2021 silam.

Menandai setahun memimpin Lutim, Budiman menggelar syukuran sekaligus doa bersama di Aula Rumah Jabatan Bupati Luwu Timur, Puncak Indah, Malili, Selasa (5/4/2022).

Syukuran dan doa bersama menghadirkan Ustadz Asgar Marzuki dari Institut Agama Islam Negeri Kota Palopo yang juga merupakan Candidate Doctoral International Islamic University Of Islamabad.

Di momen itu, Bupati Budiman menyampaikan terima kasih dan apresiasi atas dukungan semua pihak sehingga pelaksanaan pelayanan pemerintahan dan pembangunan daerah dapat berjalan seusai yang direncanakan.

Bupati mengungkapkan, selama setahun banyak hal yang telah dilakukan di antaranya; program satu miliar satu desa, sudah mulai dijalankan.

“Saya berharap betul, progam bantuan keuangan khusus ini dapat memberikan efek positif bagi peningkatan ekonomi dan pembangunan infrastruktur masyarakat di pedesaan,” kata Bupati Budiman

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  GJS IKB PPSP IKIP UP Lakukan Napak Tilas ke Tempat Bersejarah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Danrem 141/TP Pimpin Serah Terima Enam Dandim di Kodim 1414/Tator

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA - Tujuh Pucuk Pimpinan di wilayah Korem 141 Todopuli Sulawesi Selatan resmi berganti, satu jabatan...

Polres Bulukumba Salurkan Bantuan 100 Kg Beras untuk Korban Banjir di Batuppi Kelurahan Bintarore

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA – Sebagai bentuk kepedulian terhadap warga yang terdampak banjir, Polres Bulukumba menyalurkan bantuan berupa dua karung...

Keindahan Pantai Labuang Pamajang yang Masih Alami dan Unik.

PEDOMANRAKYAT, SELAYAR - Semakin banyak yang menikmati keindahan alam dan keunikan serta keindahan Pantai Labuang Pamajang yang masih...

Jembatan Penghubung Desa Putus di Gantarang, Warga Bangun Akses Darurat dari Kayu

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA – Warga Desa Benteng Gantarang dan Desa Bontoraja, Kecamatan Gantarang, Kabupaten Bulukumba, bahu-membahu membangun jembatan darurat...