Berhasil Jawab Pertanyaan Gubernur, Murid TK Dapat Hadiah Sepeda

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT – Wajo.

Qamira Nur Syifa yang baru berumur 5 tahun dari Kabupaten Wajo menyampaikan rasa terima kasih kepada Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman.

Ucapan terima kasih itu disampaikan Syifa usai menerima hadiah satu unit sepeda dari Gubernur Andi Sudirman Sulaiman.

“Terima kasih Pak Gubernur dan Ibu atas pemberian hadiah sepedanya, saya sangat senang,” kata anak yang bersekolah di TK Harapan Bangsa Cempalagi, Kabupaten Wajo, Minggu (10/4/2022).

Syifa memperoleh hadiah itu karena berhasil menjawab pertanyaan Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman dan Ketua Tim Penggerak PKK Sulsel, Naoemi Octarina saat peresmian Taman Baca La Tiringeng To Taba di kawasan Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Wajo, Kota Sengkang, Selasa 29 Maret lalu, bertepatan 623 Tahun Kabupaten Wajo.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  GMKI Kota Makassar Gelar Dialog Cawalkot 2024, Ahmad Susanto Sampaikan Ini ke Masyarakat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...