Ganggu Arus Lalu lintas, Tim Polres Gowa Bersihkan Sisa Pembakaran Ban

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SUNGGUMINASA--Untuk melancarkan arus lalu lintas, setelah pendemo bubar, petugas Polres Gowa langsung bersihkan sisa-sisa pembakaran ban bekas di depan Kantor DPRD Gowa dan di batas Kota Gowa- Makassar, Senin (11/04/22).

Sebelumnya, hinggaSenin sore, puluhan mahasiswa unjuk rasa dan orasi di dua titik di wilayah Gowa dan melakukan pembakaran ban saat menyamapikan pendapat.

Saat pendemo bubar, personel polres Gowa langsung memadamkan ban yang dibakar mahasiswa. Selanjutnya membersihkan sisa pembakaran ban. Tujuannya, agar arus lalu lintas kembali lancar.

“Pembersihan sisa pembakaran ban milik pendemo tersebut, wujud kepedulian kepolisian demi kepentingan masyarakat luas terutama pengguna jalan raya. Selain itu, saat demo, polisi juga bertugas mengamankan jalannya demo agar tetap berjalan baiktanpa gangguan kamtibmas,'' kata Kapolres Gowa, AKBP Tri Goffarudin. (*).

 

Baca juga :  Hingga Triwulan III, Realisasi APBN Wilayah Sinjai Capai 60 Persen

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pasca Nataru, Harga Elpiji 3 kg Melambung, Pemda Gandeng Agen HM Yunus Kadir Lakukan Operasi Pasar

PEDOMANRAKYAT, TORAJA UTARA. - Pasca Tahun Baru, harga elpiji subsidi 3 kg langkah dan melonjak naik dari harga Het,...

Ikuti Virtual Panen Serentak Jagung se Indonesia, Polri TNI dan Pemda Dukung dan Perkuat Swasembada Pangan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Pemerintah terus memperkuat langkah swasembada pangan daerah dan nasional melalui sinergi lintas sektor. Salah...

Inovasi Lokal dari Saung Tani Lutra Raih Penghargaan Nasional

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA - Pemerintah Kabupaten Luwu Utara (Lutra), Sulawesi Selatan (Sulsel) kembali mengukir prestasi membanggakan di tingkat...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...