Gelar Demonstrasi di DPRD Toraja Utara, Ratusan Mahasiswa Ajukan 12 Tuntutan

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, RANTEPAO – Mahasiswa Toraja yang tergabung dalam Aliansi Pemuda dan Mahasiswa Toraja Bersatu menggelar aksi demonstrasi di DPRD Toraja Utara, Sulawesi Selatan, Senin 11 April 2022. Ratusan  mahasiswa dan pemuda Toraja Bersatu turun unjuk rasa dengan pengawalan dari TNI dan Polri.

Mahasiswa yang tergabung dalam Aliansi Mahasiswa Pemuda Toraja Bersatu bergerak dari halaman BPS Gereja Toraja menuju ke Kantor DPRD, dan di depan Kantor DPRD mahasiswa melakukan orasi silih berganti menyampaikan aspirasi suara jeritan rakyat dengan pengawalan yang bersahabat bersama pihak keamanan.

Demo mahasiswa yang turun ke jalan ini menolak Pemilu 2024 ditunda, dan mengutuk keras elit-elit Negara yang mencoba memecah belah persatuan Indonesia. Tuntutan Mahasiswa ada 12 tuntutan, 4 tuntutan ditujukan peruntukannya ke pusat dan 8 tuntutan lainnya diperuntukan untuk Pemerintah Daerah Toraja Utara dan Tana Toraja.

Baca juga :  Meriahkan Anniversary 2 Tahun Alumni SIP (51AP) Sulsel, Gelar Baksos di Makassar

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir dan Longsor di Sulsel : Sistem Peringatan Dini Masih Lemah, Warga Terus Jadi Korban

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Hujan deras yang mengguyur Sulawesi Selatan dalam beberapa hari terakhir telah menyebabkan banjir dan longsor...

Kajati Sulsel Resmikan Sejumlah Fasilitas Baru di Kejari Pinrang, Wujud Sinergi dengan Pemkab

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Sulawesi Selatan, Agus Salim, melakukan kunjungan kerja ke Kantor Kejaksaan Negeri...

HSR Imperium Sukses Gelar FGD, 4 Pakar Hukum Hadir Sikapi Polemik ‘Dominus Litis’ dan Dampaknya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Forum Grup Diskusi (FGD) yang digelar oleh HSR Imperium dengan membahas tentang revisi Undang–Undang Nomor...

Bendungan Bili-Bili Melebihi Batas Normal, Warga Hilir Sungai Jeneberang Diimbau Waspada

PEDOMANRAKYAT, GOWA -- Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bersama Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pompengan Jeneberang...