Pemprov Sulsel Kerjasama PT Phinisi Mitra Utama Gelar Pasar Ramadhan MULO 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemulihan ekonomi di Indonesia dalam beberapa tahun terakhir menjadi suatu agenda mendesak yang perlu direalisasikan. Sejak pandemi Covid-19 melanda Indonesia, usaha kecil dan menengah ikut terdampak.

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif, Sandiaga Salahuddin Uno mengatakan pada beberapa waktu lalu, Covid-19 telah memberikan dampak yang luar biasa bagi perekonomian Indonesia, termasuk di sektor Pariwisata, Ekonomi dan Kreatif yang mengalami penurunan sejak tahun 2020.

Sehubungan dengan hal tersebut, Pemerintah Provinsi (Pemprov) Sulsel khususnya Dinas Pariwisata bekerjasama PT Phinisi Mitra Utama menggelar kegiatan Pasar Ramadhan MULO 2022 dengan melibatkan 50 tenant yang ikut berpartisipasi.

Ketua Penyelenggara Pasar Ramadhan MULO 2022, Andi Caezar To Dampali mengungkapkan, kegiatan ini digelar untuk membantu para pengusaha-pengusaha muda khususnya di Kota Makassar dalam memasarkan produk-produknya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Titik Dalam Huruf Arab

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Presiden Prabowo Beri Hormat kepada Mentan Amran dan Petani: Swasembada Pangan Tercepat dalam Sejarah Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG — Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto menyampaikan penghormatan dan apresiasi setinggi-tingginya kepada Menteri Pertanian (Mentan) Andi...

UPT Pariwisata Lutra Gelar Rakor Perdana, Optimalkan Pelayanan

PEDOMANRAKYAT, LUWU UTARA – Unit Pelaksana Teknis Pengelolaan Objek Wisata Dinas Pemuda, Olahraga, dan Pariwisata (UPT Pariwisata) Kabupaten...

Kondisi Bencana Cukup Parah, Bupati Halut Piet Hein Babua Tetapkan Status Tanggap Darurat Bencana

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Setelah turun langsung ke beberapa titik di lokasi bencana alam seperti Kao Barat dan...

Dafi School, ICMI, dan K-apel Sepakat Bangun Ekosistem Riset Sekolah

PEDOMANRAKYAT - MAKASSAR. Sekolah Islam Terpadu (SIT) Darul Fikri atau Dafi School menggelar pertemuan dengan Ikatan Cendekiawan Muslim...