16 Runah Terbakar di Panyula, Warga Terdampak Terima Bantuan Gubernur Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT - Bone.

Masyarakat Kelurahan Panyula, Kecamatan Tanete Riattang Timur, Kabupaten Bone menyampaikan terima kasih atas bantuan dari Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman.

Pasca bencana kebakaran di daerah itu Provinsi Sulawesi Selatan bergerak cepat menyalurkan bantuan kepada korban terdampak.

"Atas nama masyarakat Kelurahan Panyula, kami mengucapkan terima kasih atas bantuan dari Bapak Gubernur Sulawesi Selatan. Semoga bantuan ini berkah dan menjadi motivasi bagi warga kami," kata Camat Tanete Riattang Timur, Senin (11/4/2022).

Sementara itu, Gubernur Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman mengatakan, tim BPBD Provinsi Sulsel telah menyalurkan bantuan pangan dan shelter kepada para korban," katanya.

Dirinya berharap bantuan tersebut dapat bermanfaat untuk korban terdampak.

Dari laporan Pusdalops BPBD Kabupaten Bone, musibah kebakaran di Kelurahan Panyula, Kecamatan Tanete Riattang Timur, Kabupaten Bone terjadi pada Minggu 10 April 2021.

Hubungan arus pendek (korsleting) listrik menyebabkan 16 rumah warga terbakar dan terdampak pada 21 KK. (*)

Baca juga :  Sumur Maut Lubang Buaya Ramai Dikunjungi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Polisi Bubarkan Judi Sabung Ayam di Ganra

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Di bulan suci Ramadhan yang semestinya memperbanyak kegiatan ibadah ternyata masih ada juga warga yang...

Bupati dan Wabup Soppeng Serahkan Bantuan Kepada Korban Bencana

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Bupati Soppeng H Suwardi Haseng SE dan Wakil Bupati Ir Selle Ks Dalle menyerahkan bantuan kepada...

Kabar Baik !, Rp2 Triliun Tunjangan Profesi Guru Madrasah Cair Sebelum Lebaran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Kabar gembira bagi para guru madrasah di seluruh Indonesia ! Kementerian Agama (Kemenag) memastikan, Tunjangan...

Siswa SMKN 7 Palopo Akhiri Ramadan dengan Aksi Berbagi di Panti Asuhan Uswatun Hasanah

PEDOMANRAKYAT, PALOPO – Menutup rangkaian kegiatan Ramadan, siswa dan siswi SMKN 7 Palopo menggelar aksi sosial dengan berbagi...