STIKES Amanah Makassar Gelar KKN Di Pattalassang Bantaeng

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Selain itu juga melakukan penyuluhan kesehatan gigi dan mulut, penyuluhan jenis jenis KB, perilaku hidup bersih dan sehat.

KKN ini merupakan implementasi dari kegiatan pengabdian masyarakat yang dilakukan oleh mahasiswa tentunya didampingi oleh dosen sebagai pembimbing dalam mentransfer kelimuannya kepada masyarakat.

Selain itu mahasiswa secara langsung dilibatkan dalam penanganan pandemi Covid-19 yang timbul di masyarakat dan diberikan kesempatan berperan mencari solusi memecahkan problema yang dihadapi masyarakat, sehingga akan menambah pengalaman yang berharga baik secara pribadi maupun secara umum.

Adapun dosen pembimbing diantaranya adalah Nur Ekawati, S.ST.,M.Keb, Nelly Nugrawati, S.ST.,M.Kes, Sitti Alfah, S.ST.,M.Kes, Dra. Nurhaedah, M.Kes, Andi Hariati,S.ST.,M.Keb dan Ayu Wijaya, S.ST.,M.Kes, Muhammad Qasim, S.Kep, Ns, M.Kes dan Dr. Rahmat Pannyiwi, SKM, S.Kep.,M.Kes. (yahya)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Resmikan Jalur Kereta Api Makassar-Parepare dan Depo Kereta Api Maros, Jokowi : Terkoneksi Dari Makassar Hingga Manado

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Di Bulan Suci Ramadan, Gereja Isa Almasih Makassar Gelar Aksi Donor Darah Bertema “Your Blood Save Many Lives”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di bulan suci Ramadan 1446 Hijriah ini, jemaat Gereja Isa Almasih Makassar menggelar kegiatan sosial...

Sambut Idul Fitri, Polres Kolaka Gelar Pasar Murah Bersama PT. IPIP

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Kepolisian Resor (Polres) Kolaka bekerja sama dengan PT. IPIP (Indonesia Pomalaa Industri Park) menggelar kegiatan...

Bentuk Karakter Peduli, Tapak Suci Partam-Maccis Ajak Siswa Berbagi Takjil

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Perguruan Tapak Suci Putra Muhammadiyah Cabang Parang Tambung-Maccini Sombala (Partam-Maccis) kembali menunjukkan kepeduliannya dengan menggelar...

Menjelang Libur Idul Fitri 1446 H, UPT SPF SD Inpres Baraya 1 Kompleks Unhas Adakan Serangkaian Kegiatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hari terakhir sekolah pada Jumat 21 Maret 2025 dan menjelang libur lebaran tahun ini serta...