Gerakan Jumat Sedekah Pemkab Lutim Masuki Minggu Ke-35

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MALILI –

Memasuki minggu ke – 35, Program Gerakan Luwu Timur Sedekah Jum’at yang melibatkan ASN dan honorer lingkup Sekretariat Daerah Lutim menyasar warga kurang mampu di Desa Lakawali Pantai, Kecamatan Malili, Jum’at (15/04/2022).

“Pekan lalu, masih ada beberapa warga yang memiliki kemampuan ekonomi rendah, belum sempat mendapatkan paket karena jumlahnya terbatas. Untuk itu, penyaluran pekan ini, tim kami kembali menyasar wilayah ini,” kata Kabag Kesejahteraan Rakyat Setdakab Luwu Timur, Fauzy Dg. Parebba.

Menurut Fauzy, pekan ke-35 yang bertepatan dengan 13 Ramadan ini, paket sedekah yang disalurkan masih berupa beras 5 kg, telur 1 rak, serta paket tas berisi mie instan, ikan kaleng, gula serta beberapa kebutuhan pokok lainnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kunjungi Kanwil Kemenag Sulsel, Komisi I DPRD Sidrap Pertanyakan Soal Haji Pasca Pandemi

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...