5 Penjabat Gubernur Resmi Dilantik, Ini Sosok Pengganti Ali Baal Masdar di Sulawesi Barat

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian resmi melantik lima penjabat (Pj) gubernur pada Kamis (12/5/2022), pukul 09.00 WIB,

Salah satu yang dilantik adalah Pj Gubernur Sulawesi Barat (Sulbar) Akmal Malik menggantikan posisi Gubernur Sulbar Muh Ali Baal Masdar yang berakhir masa jabatannya pada Mei 2022.

Akmal Malik selama ini menjabat Dirjen Otonomi Daerah Kemenedagri RI.

Empat pejabat lainnya yang dilantik adalah Sekretaris Daerah Banten Al Muktabar sebagai Pj Gubernur Banten, Dirjen Mineral dan Batubara Kementerian ESDM Ridwan Djamaluddin sebagai Pj Gubernur Kepulauan Bangka Belitung.

Staf Ahli Bidang Budaya Sportivitas Kemenpora Hamka Hendra Noer sebagai Pj Gubernur Gorontalo dan Deputi Bidang Pengelolaan Potensi Kawasan Perbatasan BNPP Kemendagri Paulus Waterpauw sebagai Pj Gubernur Papua Barat.

Pelantikan lima pj gubernur tersebut berdasarkan Keputusan Presiden (Kepres) Nomor 50/P Tahun 2022 tentang Pengangkatan Penjabat Gubernur yang dibacakan oleh protokol Kemendagri.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Berapa Batasan Diskon Tarif Listrik 50 Persen PLN? Ini Penjelasannya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pengamat: Putusan PN Jaksel bahwa Fitnah Tempo Soal Pembungkaman Pers, Tidak Terbukti!

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Pengamat pangan Debi Syahputra menilai Putusan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan Nomor 684/Pdt.G/2025/PN Jkt.Sel yang menyatakan...

Isu dan Demo ‘Pembungkaman Pers’ Terbukti Fitnah kepada Mentan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Isu “pembungkaman pers” dan demo demo yang digelar Tempo dan pendukungnya terhadap Menteri Pertanian (Mentan)...

Saksi Ahli Tempo: Media Bisa Dipidana dan Perdata Bila Melanggar Etik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Mantan Ketua Dewan Pers, Yosep Stanley Adi Prasetyo, hadir sebagai saksi ahli yang dihadirkan Tempo...

Prestasi Nasional, Kodim Tator Sabet Juara II Binter: Pangdam Hasanuddin Beri Pesan Inspiratif

PEDOMANRAKYAT, BANYUMAS – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan jajaran Kodam XIV/Hasanuddin setelah Kodim 1414/Tana Toraja meraih Juara II Lomba...