Tim Tenis UNM Sukses Raih Gelar Juara Pertama 

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Ketua Pelti UNM, Prof. Dr. H. Hamsu Gani, M.Pd, menyatakan sangat senang dan bahagia atas raihan juara UNM, menurutnya, sukses meraih juara ini merupakan bagian penting sebuah kekompakan yang dibangun dalam satu tiim. ” Alhamdulilllah atas gelar juara I yang dipersembahkan oleh teman-teman dalam tim tenis UNM dan ini menunjukkan bahwa kalau kita kompak dan bersatu maka semua lawan rebah, oleh karena kompak dan bersatu merupakan sesuatu yang kuat dan indah,”ungkap Prof. Hamsu Gani.

Lebih lanjut Prof. Hamsu Gani mengucapkan ucapan terima kasih yang sebesar-besarnya kepada Rektor UNM atas supportnya selama ini. “Tentu kami atas nama teman-teman pemain dan Pengurus Pelti UNM menyampaikan terima kasih kepada Rektor UNM, Prof. Dr. Ir. H. Husain Syam, M.TP., IPU., ASEAN Eng, atas segalà dukungannya kepada Pelti UNM dalam setiap kegiatan Pelti terutama ketika Pelti UNM mengikuti pertandingan baik level kejuaraan lokal maupun nasional,”ucapnya.

“Sekali lagi terima kasih kami haturkan kepada seluruh pemain atas kekompakannya sehingga bisa menjadi juara 1 pada pertandingan tenis dalam rangka memperingati Hari Pendidikan Nasional yang dilaksanakan oleh Dinas Pendidikan Provinsi Sul-sel, target kita berikutnya adalah juara umum LPTK CUP di Malang nanti,”pungkasnya. ( Wahyudin).

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  HJS Ke 459, Pelajar di Sinjai Ikuti Kompetisi Futsal PUPR 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kualifikasi Piala Dunia Grup C Zona Asia: Australia Tundukkan Indonesia 5-1

PEDOMANRAKYAT, SIDNEY -- Harapan masyarakat terhadap tim nasional Indonesia di bawah besutan pelatih asal Belanda Patrick Kluivert ternyata...

Garuda Calling: Timnas Indonesia Umumkan Skuad Hadapi Australia dan Bahrain di Kualifikasi Piala Dunia 2026

PEDOMANRAKYAT, Jakarta – Pelatih Timnas Indonesia, Patrick Kluivert, resmi mengumumkan daftar skuad yang akan bertanding melawan Australia dan...

Jadwal Lengkap All England 2025: Indonesia Kirim 11 Wakil ke Turnamen Bergengsi

PEDOMANRAKYAT - Turnamen bulu tangkis tertua dan paling bergengsi, All England 2025, akan kembali digelar pada 11-16 Maret...

Ribuan Masyarakat dan Penyandang Disabilitas Ramaikan Adhyaksa Charity Run Medan 2025

PEDOMANRAKYAT, MEDAN - Ribuan warga masyarakat dan penyandang disabilitas berbaur dalam kegiatan Adhyaksa Charity Run Medan 2025 bersama...