Upah Seorang Pekerja

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Al-Imam menegaskan, bahwasanya ketika seseorang dipekerjakan dan upahnya tidak ditentukan, sekalipun sang buruh diberi upah yang banyak, buruh tersebut berasumsi bahwa kita telah mengurangi upahnya. Namun jika upahnya telah ditentukan dan dibayar tepat waktu, maka sang buruh akan sangat merasa gembira dengan apa yang diterimanya.

Islam memandang kaum buruh berangkat dari asumsi bahwasanya majikan dan buruh memiliki tujuan yang sama, yakni menikmati kebahagiaan di dunia dan di akhirat. Buruh bagi seorang majikan adalah parner untuk meraih kemaslahatan hidup. Sedangkan seorang buruh setidaknya mendambakan empat hal; kebahagiaan spiritual, kebahagiaan jiwa, upah yang diterima, dan kenyamanan dalam menggeluti pekerjaan yang dibebankan kepadanya.

Setidaknya, ada dua perbedaan konsep upah antara konvensioval dan Islam. Pertama, Islam melihat upah yang diberikan kepada buruh berhubungan erat dengan konsep moral, sementara Barat tidak.

Upah dalam Islam tidak hanya sebatas materi, namun menembus batas kehidupan, yakni berdimensi akhirat yang disebut pahala. Adapun persamaan kedua konsep upah antara Barat dan Islam adalah adanya prinsip keadilan dan kelayakan. Allah A’lam. ***

Makassar, 14 Mei 2022

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wujudkan SDM Unggul Kepada Personel, Polres Toraja Utara Gelar UKJ

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...

KH Masse Laibu Terpilih Aklamasi Memimpin MUI Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Pelaksana tugas Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kabupaten Pinrang, KH Masse Laibu, akhirnya terpilih secara...

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...