Luwu Utara Raih WTP 10 Kali Berturut-Turut

Bagikan:

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MASAMBA –

Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Sulawesi Selatan memberikan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) atas laporan keuangan terhadap Pemerintah Kabupaten Luwu Utara.

Dengan demikian, Pemkab Lutra telah 10 kali berturut-turut meraih penghargaan serupa. Luwu Utara meraih penghargaan opini WTP dari BPK sejak tahun 2013.

Bupati Luwu Utara, Indah Putri Indriani, mengatakan, penghargaan opini WTP sejak 2013, bukti bahwa aparatur sipil negara (ASN) di lingkup Pemkab Lutra telah mereformasi diri sejak lama.

“Saya sampaikan terima kasih pada kawan-kawan ASN di Kabupaten Luwu Utara yang sudah bekerja keras. Kalau tidak salah, sejak 2013 kita bisa raih WTP dan berturut-turut selama 10 kali. Tentu ini menggembirakan,” kata Bupai Indah melalui via whatsapp, Selasa (17/5/2022).

Baca juga :  Peringati Sumpah Pemuda, SDN 1 Paduppa Wajo Lakukan Berbagai Kegiatan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

MK Tolak Gugatan Ombas – Marten, Bupati Baru Toraja Utara Siap Dilantik

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA.- Gugatan Pasangan Ombas-Marten nomor urut 1 atas Pilkada 2024 berakhir setelah pembacaan amar putusan oleh MK,...

Kanit Intelkam Polsek Kurima Ditembak OTK, Polri Lakukan Penyelidikan

PEDOMANRAKYAT, YAHUKIMO - Seorang anggota Polsek Kurima, Kabupaten Yahukimo, Papua Pegunungan, diduga menjadi korban penembakan oleh dua orang...

Kolonel Inf Dannie Hendra Hadiri Rapat Strategis DPD RI Bahas RUU Perkotaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pamen Ahli Bidang Ideologi Politik (Idpol) Poksahli Pangdam XIV/Hasanuddin, Kolonel Inf Dannie Hendra, turut serta...

Gandeng Dinkes. Pegawai dan Mitra PLN ULP Tanete Jalani Cek Kesehatan

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA -- Dalam rangka memperingati Bulan Kesehatan dan Keselamatan Kerja (K3) Nasional, PT PLN (Persero) Unit Layanan...