Peringati HUT Ke-1 Ganjar1st, Ratusan Relawan Ganjar Pranowo Senam Bersama Di Anjungan Pantai Losari

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pagi hari ini, Rabu 1 Juni 2022, bertepatan dengan Hari Lahir Pancasila, ribuan relawan pendukung Ganjar Pranowo di berbagai kota/kabupaten seluruh Indonesia memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-1 komunitas GANJAR1ST (Ganjar Pranowo untuk Indonesia Satu).

Di Kota Makassar, peringatan HUT ke-1 Ganjar1st dilaksanakan di pelataran Anjungan Pantai Losari yang diwarnai kegiatan senam bersama dan diikuti ratusan relawan tergabung dalam Ganjar1st Sulsel, Ganjar1st Jumpandang, Ganjar1st Gowa, dan Ganjar1st Ewako.

(foto : ist)

Ketua Ganjar1st Jumpandang, Rachmawaty Syarief yang juga selaku Ketua Panitia Peringatan HUT ke-1 Ganjar1st di Makassar dalam sambutannya menegaskan, kenapa memilih Ganjar Pranowo sebagai Calon Presiden mendatang, ini karena kinerja dan prestasi yang sudah dibuktikan selama 2 periode memimpin Provinsi Jawa Tengah.

(foto : ist)
1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  DSS'MO Ambil Peran Dalam Pembangunan Wajo

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pimpin Sertijab, Mayjen TNI Windiyatno Lepas dan Sambut Pejabat Kodam Hasanuddin dengan Khidmat

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno memimpin acara tradisi penerimaan, serah terima jabatan (Sertijab), serta tradisi...

Indonesia Takluk 1-2 Atas India

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA - Suhail Ahmad Bhat berhasil menciptakan "brace” (mencetak dua gol dalam satu pertandingan) mengantar tim nasional...

Bupati dan Wakil Bupati Mamasa Gencar Menyalurkan Pupuk Gratis

PEDOMANRAKYAT, MAMASA – Pemerintah Kabupaten Mamasa di bawah kepemimpinan Bupati Welem Sambolangi dan Wakil Bupati H. Sudirman terus...

Musprov Taekwondo Sulsel Batal Digelar, Tak Ada Calon Ketua Lolos Verifikasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Musyawarah Provinsi (Musprov) Taekwondo Indonesia (TI) Sulawesi Selatan resmi dibatalkan. Agenda yang seharusnya menjadi ajang pemilihan...