Direksi PD Pasar Raya Makassar Terima Rombongan Pemkab Lutim

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR– Pemerintah Kabupaten Luwu Timur (Lutim) beserta rombongan dari Dinas Perdagangan, Koperasi, UKM dan Perindustrian kunjungan Studi Tiru ke Perumda Pasar Kota Makassar. Kamis (02-06-2022).

Studi tiru ini terkait pengelolaan dan peningkatan kapasitas pengelolaan pasar rakyat di daerah di Kabupaten Lutim.

Rombongan diterima pejabat Direksi Perumda Pasar, Thamrin Mensa, ST., MM, Syamsu Bahri, SE didampingi para Kepala Bagian (Kabag).

Beberapa point penting yang ditanyakan, Tata cara pengalihan Asset pasar dari Pemda ke Pemdes. Tata cara pengelolaan pasar, pengaturan pedagang dan peningkatan omzet pasar.

“Kami ingin melihat langsung karena ingin mereplikasi dan mencontoh pengelolaan pasar di Makassar.” Ujar Kepala Bidan Perdagangan, Abd Wahid. S.R.

“Sebenarnya tahun ini kami tahap uji coba melalui UPTD memantau pengelolaan pasar dengan harapan dapat mendatangkan PAD bagi Pemkab Lutim. Kami berharap, ke depan bisa pula jadi Perusda seperti di Makassar.” lanjut Wahid.

“Kami miliki 39 titik pasar 30 sudah revitalisasi bertahap. Sayangnya pengelolaannya masih dilakukan kecamatan. dan PAD-nya juga masih cukup minim, karena memang tidak ada pungutan retribusi ke pedagang. Yang ada hanya retribusi Lods dan pelataran Parkir,” ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Perpustakaan Wilayah Menuju Perpustakaan Digital, Ajiep Padindang : Cukup Membanggakan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Bangun Keberkahan Melalui Kebersamaan: Pesan Inspiratif Ustadz Kadir di PKBM Baji Bicara

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Pengajian dan Silaturrahmi Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) Baji Bicara kembali menjadi oase rohani bagi...

Warga Keluhkan Pohon Rindang di Depan Stadion Mattoanging yang Tak Kunjung Dipangkas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Warga di sekitar Jalan Opu Daeng Risadju, Kecamatan Mariso, Kota Makassar, mengeluhkan keberadaan sejumlah pohon besar...

Pangdam XIV/Hasanuddin Ikuti Vicon Bahas Latihan Nasional Korps Kadet RI Bersama Panglima TNI

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Windiyatno mengikuti kegiatan Video Conference (Vicon) bersama Panglima TNI Jenderal TNI...

Ishak Hamzah Tantang Polri Evaluasi Sanksi terhadap Aiptu Marzuki: Ini Soal HAM Berat, Bukan Etik Biasa

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Rasa keadilan seakan kembali diuji di Kota Makassar. Seorang warga bernama Ishak Hamzah mengaku menjadi korban dugaan kriminalisasi hukum oleh...