Ir. Andi Faisal Mamma Pimpin DPP PKP Sulsel, Target Lolos Verifikasi Faktual

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Partai Keadilan dan Persatuan (PKP) memberikan mandat kepada Ir. Andi Faisal Mamma, untuk menakhodai Partai berlambang burung Garuda terbang ini sebagai Ketua Dewan Pimpinan Provinsi (DPP) PKP Sulawesi Selatan untuk periode 2022-2026, Senin (30/05/2022) lalu.

Ketua DPP PKP Sulsel, Ir. Andi Faisal Mamma didampingi Sekretarisnya, Drs. Syamsul Bahri, M.Si mengungkapkan, Ketua PKPI (nama lama PKP, red), Zusanna, S.Sos mengundurkan diri dari partai ini pada 29 Desember 2021 yang lalu.

Setelah itu, terbit keputusan dari DPN pusat menunjuk Nurdin Inar selaku Ketua DPP PKP periode 2022-2026, namun DPN memberikan target dan deadline kepadanya (Nurdin, red) untuk membentuk struktur Dewan Pimpinan Kota (DPK) pada 24 Kabupaten/Kota di Sulsel.

“Tapi hingga Mei 2021, berdasarkan evaluasi DPN, pak Nurdin ini tidak capai target, dan dianggap tidak becus dalam memimpin partai. Makanya, ditunjuklah Ir. Andi Faisal Mamma untuk menyelamatkan DPP PKP Sulsel periode 2022-2026,” jelas Syamsul.

Lanjutnya, dulu itu tidak ada legal standingnya dari pak Nurdin untuk menunjuk Ir. Andi Faisal Mamma menjadi Ketua DPK PKP Makassar. “Sedangkan yang melantik Ketua DPK itu harus Ketua DPP, namun pak Nurdin tidak ada gebrakan,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Polri Presisi, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Rutin Patroli Dialogis dan Sambang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...

Titip Rindu untuk Ady: Doa, Hening, dan Lagu yang Menjaga Kenangan

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Hening itu turun perlahan, menutup ruang dan waktu. Di antara napas yang tertahan, Rektor INTI...

Langkah Preventif Mitigasi Banjir: Lurah Kunjung Mae Inspeksi Saluran Air di Kawasan Strategis

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Semangat untuk memberikan pelayanan terbaik bagi warga seolah tak pernah padam dari nadi kepemimpinan Lurah...