Ir. Andi Faisal Mamma Pimpin DPP PKP Sulsel, Target Lolos Verifikasi Faktual

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dewan Pimpinan Nasional (DPN) Partai Keadilan dan Persatuan (PKP) memberikan mandat kepada Ir. Andi Faisal Mamma, untuk menakhodai Partai berlambang burung Garuda terbang ini sebagai Ketua Dewan Pimpinan Provinsi (DPP) PKP Sulawesi Selatan untuk periode 2022-2026, Senin (30/05/2022) lalu.

Ketua DPP PKP Sulsel, Ir. Andi Faisal Mamma didampingi Sekretarisnya, Drs. Syamsul Bahri, M.Si mengungkapkan, Ketua PKPI (nama lama PKP, red), Zusanna, S.Sos mengundurkan diri dari partai ini pada 29 Desember 2021 yang lalu.

Setelah itu, terbit keputusan dari DPN pusat menunjuk Nurdin Inar selaku Ketua DPP PKP periode 2022-2026, namun DPN memberikan target dan deadline kepadanya (Nurdin, red) untuk membentuk struktur Dewan Pimpinan Kota (DPK) pada 24 Kabupaten/Kota di Sulsel.

“Tapi hingga Mei 2021, berdasarkan evaluasi DPN, pak Nurdin ini tidak capai target, dan dianggap tidak becus dalam memimpin partai. Makanya, ditunjuklah Ir. Andi Faisal Mamma untuk menyelamatkan DPP PKP Sulsel periode 2022-2026,” jelas Syamsul.

Lanjutnya, dulu itu tidak ada legal standingnya dari pak Nurdin untuk menunjuk Ir. Andi Faisal Mamma menjadi Ketua DPK PKP Makassar. “Sedangkan yang melantik Ketua DPK itu harus Ketua DPP, namun pak Nurdin tidak ada gebrakan,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Lawan Serakah-nomics, Mentan Amran Berdiri di Garis Depan Lindungi Petani dari Mafia Pangan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pionir di Sulsel, Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Cetak Rekor RAT Tercepat Tahun Buku 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Koperasi Prabu Phinisi Sejahtera Sulawesi Selatan kian mengukuhkan eksistensinya dalam mengimplementasikan tata kelola organisasi yang...

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...