Sosok Mayat Diduga Korban Penganiayaan Ditemukan di Depan Markas Kodam XIV Hasanuddin

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Warga Kota Makassar yang lalu lalang di Jln Urip Sumoharjo pada Senin (06/06/2022) malam dihebohkan dengan penemuan sosok mayat laki-laki yang tergeletak berlumuran darah di median jalan depan Markas Kodam XIV Hasanuddin, Panaikang, Kecamatan Panakukkang, Kota Makassar.

Keterangan yang dihimpun awak media ini di lokasi kejadian menyebutkan, sosok mayat laki-laki itu pertama kali ditemukan warga sekitar pukul 21.12 Wita.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  30 Maret 2023, Hari Film Nasional Ke-73, Momentum Berpikir Kritis Tentang Perfilman Indonesia

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Sinergi TNI dan Warga, Koramil 1408-08/Makassar Bersihkan Pasar Ablam Demi Kenyamanan Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dalam upaya menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan kenyamanan pasar, Koramil 1408-08/Makassar menggelar Karya Bakti di...

Safari Ramadhan di Masjid Darussalam Sappabulo, Wakil Wali Kota Makassar Ajak Warga Perkuat Ukhuwah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Safari Ramadan Pemerintah Kota Makassar kembali digelar dengan penuh khidmat. Kali ini, Wakil Wali Kota...

Rencana Revisi RTRW, Pemkab Sinjai Adakan Forum Penataan Ruang

PEDOMANRAKYAT,  SINJAI -- Pemerintah Kabupaten Sinjai melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) menggelar Forum Penataan Ruang...

TNI Bersama Masyarakat Congko Bersihkan Saluran Air

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Personil TNI Koramil 1423 - 05 Marioriwawo bekerjasama dengan masyarakat melakukan karya bakti pembersihan saluran...