Agus Nur Cahyo Gantikan Anas Labakara Menjabat Kepala Toraja Airport

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALEĀ  – Jabatan Kepala Toraja Airport kembali berganti. Anas Labakara yang telah menjabat setahun lebih, kini digantikan Agus Nur Cahyo yang sebelumnya Kepala Seksi Pelayanan dan Kerjasama UPBU Bandara Tebelian, Sintang, Kalimantan Barat. Sementara Anas Labakara mendapat tugas baru di bandara Kasiguncu, Poso, Sulawesi Tengah.

Anas membenarkan, Selasa (14/06/2022) pergantian tersebut dan berlaku efektif sejak, Jumat (10/06/2022).

Anas menerangkan, Toraja Airport melayani penerbangan rute Bandara Internasional Sultan Hasanuddin Makassar dengan mengoperasikan dua Maskapai Wings Air dan Citilink, jenis pesawat ATR 72-500/600. Setiap tahun melayani penumpang kurang lebih 45 ribu.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Indonesia Hajar tuan rumah Vietnam 3 – 0 dalam Kualifikasi Piala Dunia 2026

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kabupaten Luwu Timur Segera Miliki Rumah Sakit Gigi dan Mulut

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR – Kabupaten Luwu Timur, Sulawesi Selatan, dipastikan akan segera memiliki Rumah Sakit Gigi dan Mulut...

2025, Tahun Ular Kayu: Perlu Hati-hati dengan Perencanaan yangĀ  Cermat

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Tahun 2024 akan segera berakhir dan disambut tahun baru 2025. Dalam kepercayaan Tionghoa, dikenal...

PLN Adakan Sosialisasi Bahaya Kelistrikan dan Perkenalkan Inovasi di Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, BULUKUMBA -- PLN Unit Layanan Pelanggan (ULP) Tanete melaksanakan Sosialisasi Bahaya Kelistrikan dan Pelayanan Pelanggan di Kantor...

Rutan Kelas IIB Watansoppeng Raih Penghargaan P2HAM 2024

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG - Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB berhasil mengukir prestasi ditingkat nasional dengan meraih penghargaan sebagai unit...