Atasi Kelangkaan Pupuk DPRD Bone Panggil Distributor

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, WATAMPONE –

Merespons kelangkaan pupuk yang dihadapi petani, Komisi II DPRD Bone memanggil produsen dan distributor serta Dinas Tanaman Pangan, Holtikultura, dan Perkebunan (TPHP) Kabupaten Bone.

Pertemuan yang berlangsung di Ruang Komisi II DPRD Bone, Selasa (14/6/2022) itu, dihadiri Kepala Dinas Tanaman Pangan, Holtikutura, dan Perkebunan Bone, A Asman Sulaiman SSos MM.

Hadir pula Andika dari Pupuk Kaltim, M Fahmi (Petrokimia Gresik), Iwan (Petrosida), Pandika Hardono (Pupuk Indonesia), A.Marwah (Dinas Perdagangan), Andi Tenriawaru (Kabid Prasarana dan Sarana Pertanian), Darman (Kasi Penyuluh), serta distributor pupuk se Kabupaten Bone.

Ketua Komisi II DPRD Bone A Muh Idris Rahman SH MH, mengatakan, pertemuan dengan produsen dan distributor pupuk tersebut merupakan tindak lanjut dari aspirasi masyarakat yang masuk ke parlemen.

Hadir dalam pertemuan tersebut, Wakil Ketua Komisi II Bustanil Arifin Amri, serta anggota Komisi II Herman, Suharni, Mulyadi, H Rahmat.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ustadz Suharman : Jangan Memperkeruh Suasana Dengan Berita Hoaks

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Nilai Sementara Adipura Rendah, Bupati Pinrang Gelar Rapat Terbatas Persiapan Penilaian Adipura 2025

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Rendahnya serapan prosentase nilai yang diperoleh Pemkab Pinrang untuk menghadapi penilaian Adipura Tahun 2025, memaksa...

Oknum Anggota DPRD Sinjai Dalangi Aksi Pembakaran Mobil

PEDOMANRAKYAT, SINJAI - Seorang oknum anggota DPRD Kabupaten Sinjai berinisial KM (31 tahun) yang juga merupakan politisi Partai...

Makassar Arts Forum Akan Dihidupkan Lagi, Appi: Seni Harus Jadi Daya Dorong Kota

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana siang itu di Balai Kota Makassar terasa akrab dan penuh cerita. Sejumlah seniman, budayawan,...

Bupati Pinrang Minta Percepat Progres Revitalisasi Pasar Rakyat Sentral Pinrang

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Sempat dikritisi oleh pedagang pasar terkait hasil pekerjaan pembangunan lapak los jualan di Pasar Sentral...