Tumbangkan Wartawan, Lantas Polres Torut Raih Juara Domino HUT Bhayangkara ke-76

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, RANTEPAO – PuncakĀ  rangkaian acara Hari Bhayangkara ke-76 di Polres Toraja Utara (Torut) Sulawesi Selatan (Sulsel) bersama insan Pers dilakukan dengan pertandingan domino antara anggota Polres Torut dan wartawan se-Toraja Utara.

Pertandingan persahabatan ini diadakan Selasa (05/07/2022) untuk menjalin silaturrahmi antara Polri dan insan Pers. Pertandingan Domino adalah akhir dari seluruh rangkaian perayaan Hari Bhayangkara ke-76 yang diadakan di halaman Mapolres Toraja Utara.

Pertandingan persahabatan domino berjalan sukses diikuti 152 peserta dan 38 meja yang digunakan dengan sistem berdikari. Pertandingan antar anggota Polres Torut dan wartawan di final cukup Ā menegangkan, karena poin 4 pesertaĀ saling mengejar dan masing-masing punya suporter yang bergantian meneriakkan sorak sorai memberikan semangat dukungannya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  21 Perusahaan Investasi Di Lutim Senilai Rp1 Triliun

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagaiĀ olahraga nasional. Deklarasi...