Gelapkan Mobil Rental, Pelaku Diringkus Tim Resmob Padatindo Polres Tator di Wajo

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKALE – Tim Resmob Padatindo Polres Tana Toraja (Tator) bersama personel Polsek Tempe, Kamis (07/07/2022) berhasil membekuk seorang lelaki berinisial ZH (28) di Wajo yang merupakan terduga pelaku penggelapan satu unit mobil rental merek Toyota Avanza warna Silver DP 1966 JM milik Oktovianus Kede Tembo (42).

“Pasca terima laporan, Tim Padatindo bergerak cepat melakukan serangkaian penyelidikan. Setelah mengetahui identitas pelaku, hanya menghitung jam pelaku berhasil diringkus di Wajo,” terang Kasat Reskrim Polres Tana Toraja, AKP S.Ahmad, Jumat (08/07/2022).

Ahmad mengakui, modus pelaku melakukan aksinya dengan memalsukan KTP dan berpura-pura merental mobil milik korban untuk pemakaian 1 hari. Namun setelah ditunggu kembalikan mobil pelaku tidak kunjung datang.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Peringati HUT 1 Abad, Polda Sulsel Bersama NU Gelar Istighosah dan Pelepasan Kontingen Porseni

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Mentan: Pemerintah Segel Beras Impor Ilegal di Sabang

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman melakukan tindakan tegas terhadap masuknya 250 ton beras ilegal...

JMSI Wajo Gelar Diskusi Publik Bahas Ranperda Keterbukaan Informasi, Dorong Transparansi Menuju Wajo Terbuka

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Jaringan Media Siber Indonesia (JMSI) Kabupaten Wajo menggelar diskusi publik bertema “Peran Media Siber dalam...

Tim Voli PGRI Cabang Khusus Jawara di Pangkep

PEDOMANRAKYAT, PANGKEP – Tim bola voli PGRI Cabang Khusus tampil perkasa dan keluar sebagai juara pada kejuaraan dalam...

PMII Wajo Gelar Konfercab XV, Momentum Regenerasi dan Adu Gagasan

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Wajo kembali melakukan regenerasi pengurus dengan menggelar Konferensi Cabang...