Ketua PWI Sulsel Lantik Pengurus PWI Kab.Soppeng, Harus Bersinergi Pemerintah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SOPPENG – Pengurus dan anggota PWI Kabupaten Soppeng diingatkan agar senantiasa bersinergi dengan pemerintah daerah untuk membangun Kabupaten Soppeng ke depan yang lebih baik.

LANTIK, Ketua PWI Sulsel H M Agussalim Alwi Hamu melantik pengurus PWI Kabupaten Soppeng masa bakti 2021 -2024 di ruang pola kantor bupati,Rabu 13 Juli 2022 .(pedomanrakyat )

Bagaimana bermitra dan bersinergi dengan pemerintah apalagi saat ini di era digiltal tekhnologi informasi sudah menjadi bagian dari kehidupan.

Demikian dikemukakan Ketua PWI Sulawesi Selatan H M Agussalim Alwi Hamu seusai melantik pengurus PWI Kabupaten Soppeng masa bakti 2021 -2024 dengan Ketua Alimuddin di ruang pola kantor bupati,Rabu 13 Juli 2022 .

Hadir Bupati Soppeng H A Kaswadi RazakSE,Wakil Bupati Ir H Lutfi Halide MP , Forkopimda, Kepala SKPD ,peserta pelatihan dan workshop serta undangan lainnya.

Dikatakan, perkembangan tekhnologi di era digital saat ini harus diikuti denganpeningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) wartawan yang bekerja di media apakahmedia cetak atau online.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres Paparkan Capaian Kinerja Polres Tana Toraja di Tahun 2023

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Antusias Tinggi, Ribuan Guru dan Pelajar di Sinjai Ikuti Jalan Sehat

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Bupati Sinjai Dra.Hj. Ratnawati Arif melepas ribuan peserta jalan sehat dalam rangka memperingati Hari Guru...

HIPPMAS FEST 2025 Dorong Kreativitas Pemuda dan Pertumbuhan UMKM di Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Dalam rangka memeriahkan Hari Jadi Himpunan Pemuda Pelajar Mahasiswa Sinjai (HIPPMAS) ke-59, Dewan Pimpinan Cabang...

Jelang Musywil PKB Sul-Sel Ketua DPC PKB Wajo serukan Aklamasi untuk Azhar Arsyad

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Tidak lama lagi pelaksanaan Musyawarah Wilayah (Muswil) Dewan Pengurus Wilayah Partai Kebangkitan Bangsa (DPW PKB)...

PT Aslam Group Gelar Bimbingan Manasik Umrah untuk Keberangkatan November–Desember 2025

PEDOMANRAKYAT, WAJO - PT Aslam Group Internasional menggelar bimbingan manasik umrah bagi jamaah yang dijadwalkan berangkat pada November...