Ketua PWI Sulsel Lantik Pengurus PWI Kab.Soppeng, Harus Bersinergi Pemerintah

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.SOPPENG – Pengurus dan anggota PWI Kabupaten Soppeng diingatkan agar senantiasa bersinergi dengan pemerintah daerah untuk membangun Kabupaten Soppeng ke depan yang lebih baik.

LANTIK, Ketua PWI Sulsel H M Agussalim Alwi Hamu melantik pengurus PWI Kabupaten Soppeng masa bakti 2021 -2024 di ruang pola kantor bupati,Rabu 13 Juli 2022 .(pedomanrakyat )

Bagaimana bermitra dan bersinergi dengan pemerintah apalagi saat ini di era digiltal tekhnologi informasi sudah menjadi bagian dari kehidupan.

Demikian dikemukakan Ketua PWI Sulawesi Selatan H M Agussalim Alwi Hamu seusai melantik pengurus PWI Kabupaten Soppeng masa bakti 2021 -2024 dengan Ketua Alimuddin di ruang pola kantor bupati,Rabu 13 Juli 2022 .

Hadir Bupati Soppeng H A Kaswadi RazakSE,Wakil Bupati Ir H Lutfi Halide MP , Forkopimda, Kepala SKPD ,peserta pelatihan dan workshop serta undangan lainnya.

Dikatakan, perkembangan tekhnologi di era digital saat ini harus diikuti denganpeningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) wartawan yang bekerja di media apakahmedia cetak atau online.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kajari Selayar Lantik Syakir Syarifuddin Sebagai Kasi Pidsus

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Disdik Sulsel Terapkan Dua Hari WFA, Berlaku Mulai Pekan Ini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan resmi menetapkan kebijakan bekerja dari mana saja atau Work From...

Satres Narkoba Polres Pinrang Gagalkan Peredaran Shabu 1,87 Kilogram

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Jajaran Satres Narkoba Polres Pinrang kembali berhasil mengungkap dan menggagalkan kasus peredaran narkoba jenis shabu...

Puluhan Tahun Buron, Pemilik Travel di Wajo Akhirnya diciduk polisi

PEDOMANRAKYAT, WAJO - Puluhan warga dari berbagai wilayah di Kabupaten Wajo berbondong-bondong mendatangi Mapolres Wajo, Selasa (8/7/2025) guna...

Gangguan Mesin BV 5, Listrik di Bontomatene dan Sekitarnya Padam

PEDOMAN RAKYAT, SELAYAR – Sekitar pukul 06.35 WITA, Rabu 9 Juli 2025 terjadi gangguan pada mesin BV 5...