Tertibkan PK5, Anjal dan Gepeng, Satpol PP Terapkan Pola Humanis dan Persuasif

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT.MAKASSAR—Tim Satpol PP Kota Makassar melakukan penertiban dengan langkah persuasif dan pendekatan emosional. Penertiban dilakukan terhadap Pedagang Kaki Lima (PK5) hingga anak jalanan.

PLT Kasatpol PP Kota Makassar Ikhsan NS mengatakan pihaknya gencar melakukan razia dengan cara pendekatan emosional.

Penertiban PK-5, anjal dan gepeng dilakukan dengan pola humanis, pendekatan persuasif, kekeluargaan dan juga ke masyarakat,” kata Ikhsan NS, Selasa (2/8/2022).

Razia yang dilakukan setiap hari ini, lebih banyak mengedukasi masyarakat. Edukasi terkait larangan berjualan di badan jalan serta mengunakan fasilitas umum dan fasilitas sosial atau fasum fasos.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Eksekusi Lahan Gedung Hamrawati di Makassar Menuai Kontroversi, Ahli Waris Protes Keras

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dihadiri Ratusan Peserta Utusan 48 Klasis dari 27 Provinsi di Indonesia, Pdt. Yulianus Buka Sidang Majelis Sinode Gereja Kibaid 2025

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kota Makassar kembali dipercayakan menjadi tuan rumah penyelenggaraan hajatan nasional bertajuk "Sidang Majelis Sinode Gereja...

Kanit PPA Makassar Diduga Minta Uang Damai, Keluarga Korban Kekerasan Seksual Menolak Upaya Perdamaian

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Keluarga dari AN (16 tahun) korban kekerasan seksual yang terjadi pada 5 Februari 2025 menolak...

Grand Opening Kedai Cendrawasih, Sajian Autentik Dalam Hangatnya Kebersamaan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kota Makassar kini memiliki destinasi kuliner baru dengan dibukanya Kedai Cendrawasih di Jalan Cendrawasih No.432,...

Agus Salim Pimpin Kick Off Meeting Pendampingan Hukum JPN Percepat SK Lokasi Tanah Bendungan Jenelata

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan, Agus Salim, sekaligus Ketua Satgas Percepatan Investasi Sulsel, memprakarsai Kick...