HIPAKAD Dukung Jenderal TNI Jadi Ketua MPR RI Guna Menjaga Kedaulatan NKRI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Ketua DPD HIPAKAD Papua, Djuli Mambaya berharap DPP Partai Golkar bisa menempatkan kader terbaiknya yang berasal dari TNI saat ini yang duduk di DPR RI untuk menjadi Ketua MPR RI demi lebih terjaganya kedaulatan dan keutuhan NKRI.

“Kami melihat bahwa Negara ini butuh figur Jenderal TNI untuk memimpin Lembaga Tinggi MPR RI agar berbagai kebijakan konstitusi dapat lebih dikawal ketat demi Kedaulatan NKRI ini,” ujar Djuli di Jakarta, Selasa (02/08/2022).

“Bertepatan dengan HUT RI ke-77 tahun 2022 ini, sebaiknya DPP Golkar sebagai Partai Nasionalis yang awal berdirinya juga diinisiasi TNI memberi amanah kepada kadernya yang berlatarbelakang Jenderal TNI untuk duduk sebagai Ketua MPR saat ini,” tegas Djuli.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  BAZNAS Kota Makassar Serahkan Bantuan Korban Puting Beliung di Bontoala

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Ketum PSMTI Pusat Wilianto Tanta Silaturahmi dengan KSP AM Putranto Untuk Jajaki Kerjasama

PEDOMAN RAKYAT - JAKARTA . Delegasi Paguyuban Sosial Marga Tionghoa Indonesia (PSMTI) yang dipimpin oleh Wilianto Tanta melakukan...

Wakil Bupati Selle KS Dalle Ajak PGRI Soppeng Mendesain Pendidikan Karakter Anak

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG.- Wakil Bupati Soppeng, Selle KS Dalle melantik Pengurus PGRI Kabupaten Soppeng masa bakti 2025-2030 di...

Cegah Kecelakaan Lalu Lintas, Personel Polres Pelabuhan Makassar Turun Tangan Perbaiki Jalan yang Rusak

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Jalan berlubang kerap jadi penyebab kecelakaan lalu lintas, terutama bagi pengendara roda dua. Menyikapi hal...

Angka Stunting Masih Tinggi, Sulsel Genjot Kolaborasi Lintas Sektor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan memperkuat kolaborasi lintas sektor untuk menekan angka stunting yang masih tinggi...