Setelah 3 Kali Pratama, Kini Soppeng Raih Penghargaan KLA Peringkat Madya Tahun 2022

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Selain itu didukung beberapa program Pemerintah Daerah diantaranya fasilitas umum bermain anak dan perlindungan hak atas anak.

Bupati Soppeng mengapresiasi keberhasilan yang dicapai berkat kerja keras semua pihak terkait, apalagi meningkat dari Pratama ke Madya. Hal tersebut menunjukkan
adanya komitmen bersama dan kepada OPD agar memperhatikan hak-hak anak secara khusus sekaligus menjadi motivasi dan tantangan khususnya Dinas DP3APPKB agar tahun depan meningkat ke KLA Nindya.

Menteri PPPA menyebutkan, evaluasi pelaksanaan KLA diberikan kepada daerah yang mempunyai komitmen yang tinggi mendukung pemenuhan hak dan perlindungan
khusus anak. Secara umum anak memiliki 4 hak yaitu hak untuk hidup, hak untuk tumbuh dan berkembang, hak untuk mendapatkan perlindungan serta hak partisipasi.

Proses evaluasi dilakukan tim dari Kementerian PPPA, tim kementerian dan lembaga serta tim
independen. Evaluasi mengukur capaian kinerja 24 indikator yang akhirnya bermuara pemberian penghargaan KLA yaitu Pratama, Madya, Nindya, dan Utama. (ard)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Baliho Paslon yang Langgar Aturan Diturunkan Satpol PP di Toraja Utara

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jelang Pemeriksaan BPK, Disdik Sulsel Kebut Rekonsiliasi Dana BOSP Sekolah

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Kepala Dinas Pendidikan Sulsel, Iqbal Nadjamuddin, menegaskan percepatan rekonsiliasi dana Bantuan Operasional Satuan Pendidikan (BOSP)...

Hj. Buaidah bint H. Achmad Orang Tua Tunggal nan Lahirkan Dua Profesor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Sekali waktu Ibu Hj. Buaidah binti H.Achmad ke kamar mandi. Itu beberapa tahun silam. Di...

Ketua MUI Sulsel AG Prof.Dr.H.Najamuddin Abd.Syafa, M.A., “Mati Bagaikan Sebuah Pintu”

Ketua MUI Sulsel AGH Prof.Dr. Najamuddin Abd.Syafa (duduk, kiri) didampingi Prof.Dr.Ahmad Thib Raya, M.A. (Foto:mda). PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ketua...

Portal Parkir Elektronik Diharapkan Dongkrak PAD Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SiNJAI — Usai diresmikan oleh Bupati Sinjai, Dra. Hj. Ratnawati Arif, penggunaan portal parkir elektronik di kawasan...