Pinrang Dukung Pemberlakuan Vaksinasi Ternak Batasi Wabah PMK

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Dalam rapat ini diputuskan rencana vaksinasi dan langkah-langkah efektif yang akan dilakukan untuk membatasi penyebaran wabah PMK kepada hewan ternak.

Pihak Kepala BNPB RI juga berkesempatan meyerahkan bantuan perlengkapan pendukung vaksinasi PMK serta buku saku satgas PMK.

Sebelumnya, Bupati Pinrang telah mengeluarkan surat edaran yang memberlakukan lockdown bagi hewan ternak baik yang masuk maupun yang keluar dari Kabupaten Pinrang.

Dalam edaran tersebut, disebutkan akan dilakukan penyemprotan disinfektan bagi kendaraan pengangkut ternak. Selain itu,
Satgas yang dibentuk juga berhak untuk melakukan tindakan tegas bagi perusahaan, pedagang dan pemilik ternak jika ditemukan hewan ternak yang masuk ataupun keluar Kabupaten Pinrang tanpa vaksinasi. (Bush)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Laksanakan Rapat Terbuka, Panwaslu Kecamatan Bontobahari Siap Awasi Kampanye

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...