Tingkatkan Kemudahan Bagi Masyarakat, Mahfud MD Resmikan Mall Pelayanan Publik 4 Kabupaten/Kota Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PINRANG – Menteri Koordinator Politik, Hukum dan Keamanan yang juga menjabat selaku Pelaksana Tugas Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Prof. Dr. H. Mohammad Mahfud MD, SH, SU, MIP, Jumat (19/08/2022) meresmikan (Grand Opening) Mall Pelayanan Publik (MPP) 4 Kabupaten/Kota di Sulawesi selatan termasuk MPP Kabupaten Pinrang.

Grand Opening ini sendiri digelar di Kabupaten Maros dan dihadiri sejumlah Bupati/Walikota termasuk Bupati Pinrang Irwan Hamid yang hadir langsung di tempat Kegiatan.

Gubernur Sulawesi Selatan yang diwakili Sekretaris Daerah Provinsi Sulawesi Selatan Abdul Hayat Gani mengungkapkan, pihak Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan sangat mendukung penerapan Mall Pelayanan Publik ini.

Dirinyapun berharap agar Pemerintah Kabupaten/Kota memberikan layanan yang lebih dekat kepada masyarakat dengan adanya Mall Pelayanan Publik ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Jalin Silaturahmi, Bhabinkamtibmas Kelurahan Totaka Rutin Patroli Dialogis

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...

Banjir Rendam Makassar, Dandim 1408 Pimpin Langsung Penyelamatan Warga

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Hujan dengan intensitas tinggi yang mengguyur Kota Makassar sejak beberapa hari terakhir menyebabkan Sungai Biring...