Melalui Jam Komandan, Dandim Tekankan Tiga Metode Binter Kepada Seluruh Prajurit

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, PALANGKA RAYA – Komandan Kodim 1016 Palangka Raya, Letkol Inf Frans Kishin Panjaitan, SAP, MPM, M.Han menggelar acara Jam Komandan di Aula Makodim 1016/Palangka Raya, Senin (05/09/22), yang diikuti personel militer dan PNS.

Tujuan dari pada Jam Komandan adalah sebagai sarana komunikasi pimpinan kepada anggotanya, dimana dalam jam komandan tersebut ada beberapa hal yang di sampaikan, baik itu penekanan maupun imbauan agar para prajurit terhindar dari pelanggaran yang dapat merusak nama baik satuan bahkan diri sendiri dan keluarga.

Dandim mengatakan kepada seluruh prajurit agar dalam pelaksanaan tugas pokok sehari-hari senantiasa bertindak secara persuasif, simpatik dan pererat tali silaturahmi di wilayah dan baik-baik kepada masyarakat.

“Saya imbau dalam pelaksanaan tugas sehari-hari hendaknya selalu berpedoman kepada Sapta Marga, Sumpah Prajurit dan Delapan Wajib TNI,” kata Dandim kepada jajarannya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Politik, Upaya Meraih Kebahagiaan Dunia Dan Akhirat

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tekan Angka Prevalensi Stunting, Pemkab Pinrang Diganjar Bantuan Fiskal

PEDOMANRAKYAT, PINRANG - Wakil Bupati Pinrang, Sudirman Bungi bersama Kepala Dinas Kesehatan, drg Dyah Puspita Dewi dan Kepala...

Sanggar Kampoeng Kaki Langit Resmi Dilaunching, Aksi Akkarungeng Jadi Ruang Anak Menuturkan Kisah dan Hikmah

PEDOMANRAKYAT, MAROS - Suasana hangat penuh tawa dan haru menyelimuti Dusun Tamarunang, Desa Baji Mangngai, Kecamatan Mandai, Kabupaten...

Diduga Ada Penarikan Paksa, Kantor FIF Makassar Didatangi Sejumlah Ojek Online Tuntut Keadilan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Puluhan pengemudi ojek online mendatangi kantor FIF GROUP di Jalan Emmy Saelan, Kota Makassar, Rabu...

Camat Tomoni Timur Ingatkan Peran Strategis PPKBD dan Sub PPKBD dalam pembangunan keluarga Sejahtera

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Camat Tomoni Timur, Yulius, mengingatkan kembali pentingnya peran strategis Pembantu Pembina Keluarga Berencana Desa...