Bupati Sinjai Lakukan Pencanangan Kampung Pancasila

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) bersama Dandim 1424 Sinjai Letkol Inf Sumardi serta Kapolres Sinjai AKBP Rachmat Sumekar melakukan pencanangan Kampung Pancasila di Desa Pasimarannu, Kecanatan Sinjai Timur, Jumat (09/09/2022).

Kampung Pancasila sendiri merupakan program yang digagas oleh TNI AD, dimana setiap Kabupaten/Kota akan ada satu lokasi yang akan dijadikan rider Kampung Pancasila dan bertujuan untuk menjaga segala dinamika di dalam masyarakat.

Dandim 1424 Sinjai Letkol Inf Sumardi menjelaskan, pencanangan Kampung Pancasila ini dilatar belakangi oleh tujuan untuk mengingat kembali semangat untuk mengamalkan nilai-nilai Pancasila.

Hal ini menurutnya penting sebab pancasila yang merupakan ideologi negara dan nilai-nilai yang terkandung didalamnya harus selalu dijaga di hati seluruh rakyat dalam setiap pelaksanaan tugas maupun kehidupan sehari-hari.

“Semua nilai-nilai baik yang tertuang dalam Pancasila, itu yang kita ingin untuk diwujudkan dalam kehidupan sehari-hari. Tidak hanya dihafalkan, tapi diaplikasikan,” katanya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dekatkan Diri Kepada Anak, Bhabinkamtibmas Melayu Baru Wujudkan Program Polri Sahabat Anak

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...