Andi Akmal Pasluddin Motivasi Petani Bone Garap Sawit

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Kelapa sawit dalam satu hektare bisa menghasilkan sekitar Rp7,2 juta,” ungkap Andi Akmal Pasluddin memotovasi.

Legislator PKS dari Dapil Sulsel II itu bertutur, di Sulsel sudah ada sejumlah daerah yang menggarap perkebunan kelapa sawit, yakni Luwu, Luwu Utara, Luwu Timur, dan Enrekang.

Selain Akmal Pasluddin, tampil juga membawakan materi dalam expo tersebut, Ketua Umum Asosiasi Petani Kelapa Sawit PIR Indonesia (Aspekpir) Setiyono, Kabid Perkebunan Dinas Pertanian Bone Hasanuddin, Guru Besar Fakultas Pertanian Unhas Prof Nasaruddin MS. (rur)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Kapolres Pelabuhan Makassar Gelar Syukuran Istimewa Bersama Anak-anak Panti Asuhan Sejati Muhammadiyah

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...