Wujudkan Kepedulian Terhadap Masyarakat, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Berikan Pelayanan Kesehatan

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, KEEROM – Wujudkan kepedulian Satgas terhadap kesehatan masyarakat di perbatasan, Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Brigif 22/OM Pos Skamto menggelar pengobatan untuk masyarakat, bertempat di Pos Skamto di Desa Yowong, Distrik Arso Timur, Kabupaten Keerom, Papua, Kamis (22/09/2022).

Hal tersebut disampaikan Danpos Skamto Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Letda Inf Samsons Desius dalam keterangannya.

Danpos mengungkapkan, disamping melaksanakan tugas pokok untuk menjaga tapal batas, Satgas TNI juga memiliki tugas di bidang sosial. Salah satu contohnya berupa kepedulian terhadap kesehatan masyarakat.

“Salah satu tujuan kami yaitu melihat warga senyum ceria, beraktivitas dan sehat dengan adanya pelayanan kesehatan ini,” jelas Danpos Skamto Satgas Pamtas RI-PNG Yonif 711/Rks Letda Inf Samsons Desius.

“Kegiatan yang dilakukan oleh personel Pos Skamto ini merupakan salah satu wujud nyata kepedulian kita terhadap masyarakat,” sambungnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bersama Para Kabag, Sekda Sinjai Bayar Zakat Melalui Baznas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Disdik Sulsel Wajibkan “Generasi Terampil” di SMA

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Dinas Pendidikan Provinsi Sulawesi Selatan Iqbal Nadjamuddin, resmi menerbitkan Surat Edaran No. 100.3.4/14539/DISDIK kepada...

Denyut Kehidupan di Car Free Day: (14-Habis) “Menjaga Rasa & Warisan: Kue Pancong Pak Nasir

Nurenci Ananda Pasaribu Prodi Ilmu Pemerintahan FISIP/Magang ‘identitas’ Udara pagi di Boulevard baru saja menghangat ketika jarum jam menunjukkan pukul...

Meriahkan “Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50”, Tim Alumni SMANSA Makassar All Star Bertolak ke Tanjung Selor

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka memeriahkan hajatan "Turnamen Terbuka Sepakbola Mini, Piala Kaltara Dihati U-50 (Usia 50 tahun...

5 Motor Terbakar di UNM, Polisi Minta Aktivitas Malam Mahasiswa Dibatasi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Suasana di Kampus Universitas Negeri Makassar (UNM) Parangtambung sempat memanas pada Rabu (05/11/2025) sore. Bentrok...