HKGB Ke-70, Ketua Bhayangkari Cabang Pelabuhan Makassar Berikan Tali Kasih

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka memperingati Hari Kebangkitan Gerak Bhayangkari (HKGB) yang ke-70 tahun 2022, Ketua Bhayangkari Cabang Pelabuhan Makassar Ny. Tita Yudi Frianto meriahkan dengan menggelar kegiatan anjangsana.

"Kegiatan anjangsana kepada anak anggota Polri yang mengalami difabel dengan memberikan tali kasih berupa santunan dan bingkisan dalam rangka HKGB ke-70," ungkap Kasubsipidm Sihumas Iptu Burhanuddin Karim, Jumat (07/10/2022).

"Ini sebagai bentuk kepedulian Bhayangkari Cabang Pelabuhan kepada personel Polres Pelabuhan Makassar dengan harapan semoga dengan adanya kegiatan ini dapat bermanfaat karena pada hakikatnya, sebaik-baik manusia, Ialah yang paling bermanfaat untuk sesamanya," terang Kasubsipidm Sihumas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  Penemuan Korban Hilang di Sungai DAM PLTA Bakaru Pinrang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Penyelamat 2 Bocah yang Disekap, Kini Dimutasi ke Polres Bulukumba

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dia adalah AKBP Restu Wijayanto, SIK, Kapolres Pelabuhan Makassar, lulusan Akademi Kepolisian (AKPOL) 2004, kini...

Bantuan 30 Mushaf Al-Quran untuk Masjid Wal-Ashry

PEDOMAN RAKYAT - MAKASSAR. Bertempat di Masjid Wal-Ashry, Ir. H. Irwan dari Biro Klasifikasi Indonesia (BKI) menyerahkan bantuan...

Disdagkop UKMP Lutim Gelar Operasi Pasar di Lokasi Safari Ramadhan Tomoni Timur

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Dinas Koperasi, Perdagangan, dan UKM (Disdagkop UKMP) Kabupaten Luwu Timur (Lutim) menggelar Operasi Pasar...

RAT Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur: Transparansi dan Solusi Bagi Petani

PEDOMANRAKYAT, LUWU TIMUR - Rapat Akhir Tahun (RAT) Gapoktan Harapan Baru Cendana Hitam Timur Semester II 2024 bukan...