Wakil Bupati Torut Hadiri Pagelaran Fashion Show Bali, Ajang Promosi Budaya Toraja

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Acara ini juga didukung IKAT daerah Bali dan Bapak Yohan Tangkesalu. Semoga kegiatan ini agar sering dilaksanakan di tempat-tempat yang bertujuan untuk mengenalkan budaya dan alam Toraja sebagai destinasi wisata kelas dunia,” katanya.

Kegiatan ini terlaksana atas kerjasama Dwico Fashion Studio dengan The Apurva Kempinski, Nusa Dua Bali yang  menyelenggarakan pagelaran busana dengan tema Unity in Diversity.

Dalam ajang promosi ini  tidak hanya akan menampilkan koleksi busana karya terbaru, tetapi juga memperkenalkan tenun Toraja dengan konsep busana casual dan evening, yang ringan dan elegance sekaligus memperkenalkan budaya Toraja. Dimana ada 30 busana yang diperagakan oleh 20 model perempuan, 6 model laki-laki, 2 model penyandang disabilitas, dan 1 model wanita hamil. (man)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Drama Tari Tumanurung Bainea Ri Tamalate Akan Tampil di Kutai Festival Budaya Nusantara (KFBN) 2024, "Menyusuri Sejarah dan Budaya Tenggarong dalam City Tour"

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Identitas” Unhas Kembali Gelar Dikdas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Penerbitan Kampus ‘identitas’ Universitas Hasanuddin, Sabtu (11/10/2025) menggelar pendidikan dasar (dikdas) bagi para reporter dan...

Nyalakan Kembali Nama Mayor Thoeng di Hati Makassar

Oleh Arjuna Asnan Amin Alumni Departemen Sejarah FIB Unhas Nama Mayor Thoeng Liong Hoei mungkin belum banyak dikenal oleh...

Akar Rumput Rayakan Kebersamaan Lewat Milad Beruntun Akhir Pekan Ini

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komunitas Akar Rumput kembali menunjukkan kehangatan dan kekompakannya. Akhir pekan ini, kelompok yang dikenal akrab dan...

PUKAT Sulsel Desak Penegakan UU Minerba, Tambang Ilegal di Maros Ancam Warga dan Lingkungan

PEDOMANRAKYAT, MAROS – Debu merah berterbangan di sepanjang poros Moncongloe, Kabupaten Maros, Sulawesi Selatan. Truk-truk bertonase besar hilir...