Indira Yusuf Imbau Sajikan Menu Bergizi di Lomba Masak B2SA

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Dinas Ketahanan Pangan Kota Makassar menggelar Lomba Masak Menu Beragam, Bergizi, Seimbang dan Aman (B2SA) di Baruga Anging Mammiri, Rabu (26/10/2022).

Kegiatan ini dihadiri oleh anggota PKK dari 14 kecamatan dan dibuka langsung oleh Ketua TP PKK Kota Makassar, Indira Yusuf Ismail.

Dalam sambutannya Indira mengatakan, kegiatan ini untuk mengasah kemampuan dan pengetahuan para ibu dalam mengolah bahan-bahan yang tersedia menjadi menu B2SA.

Tak hanya dari segi tampilan menu namun yang paling pokok yang harus diperhatikan yakni nilai gizi suatu makanan yang disajikan kepada keluarga.

“Perlombaan ini menjadi wadah bagi anggota PKK untuk berkreasi dalam menyiapkan kuliner yang sehat bagi keluarga, dan yang terpenting bisa diterapkan di kehidupan keseharian di tengah-tengah keluarga, khususnya bagi anak-anak. Tak perlu mahal yang penting sehat, aman, beragam, dan berimbang,” ucap Indira.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Seleksi Calon Pengawas Sekolah : Guru Siapkan 14 Berkas

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Empat Terduga Pelaku Penadahan Motor Curian  Diringkus Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa pada Senin (21/4/2025) subuh sekitar pukul 05.00...

Terduga Pelaku Penipuan Modus Proyek Fiktif  Diamankan Unit Resmob Satreskrim Polres Gowa

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Unit Resmob Satuan Reserse Kriminal (Satreskrim) Polres Gowa di bawah pimpinan Kanit Resmob Ipda Andi...

Sebanyak 510 Personel Gabungan Dikerahkan Cari Iptu Tomi yang Hilang Saat Operasi Pengejaran KKB di Papua Barat

PEDOMANRAKYAT, TELUK BINTUNI - Sebanyak 510 personel gabungan dikerahkan untuk mencari Iptu Tomi Samuel Marbun, mantan Kasat Reskrim...

Polda Sulteng Berhasil Gagalkan Peredaran 24 Kg Sabu yang Dipasok dari Malaysia

PEDOMANRAKYAT, PALU - Aparat Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tengah (Sulteng) berhasil menggagalkan peredaran 24 kilogram sabu di Kota...