Rangga Menutup Masa Reses Sidang Pertama 2022/2023 di Desa Balangdatu Kecamatan Kepulauan Tanakeke Takalar

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Sebagai titik akhir pelaksanaan Reses, Rabu (23/11/2022) di Desa Balangdatu Kecamatan Kepulauan Tanakeke Kabupaten Takalar yang dilaksanakan Anggota DPRD Sulawesi Selatan, Fahruddin Rangga, SE, MSi.

Kegiatan Reses Masa Sidang Pertama Tahun 2022/2023 Anggota DPRD Provinsi Sulaesi Selatan yang telah berlangsung 16 – 23 Nopember 2022, berakhir hari ini.

Fahruddin Rangga dihadapan masyarakat menjelaskan hari ini Rabu 23 November 2022 pelaksanaan reses titik kelima atau terakhir di Desa Balangdatu saya apresiasi semangat warga masyarakat begitu besar untuk hadir di tempat ini.

“Sama halnya pada empat titik sebelumnya, peserta yang hadir setap pelaksanaan reses titik kelima ini melebihi jumlah undangan yang diedarkan untuk 150 orang,” kata Rangga menambahkan, keinginan masyarakat untuk hadir sulit dibendung agar mengikuti kegiatan reses berjumlah 200 orang.

Reses terakhir ini pun dibuka dialog untuk mendengar aspirasi masyarakat. Pada umumnya kurang lebih sama dengan titik sebelumnya. Dominasi kebutuhan dan usulan masyarakat, bersoal sarana dan prasarana perikanan nelayan seperti kebutuhan bibit rumput laut, tali bentangan rumput laut, masin kapal, dan alat tangkap.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Pinrang Terima Lawatan Bupati Gowa di Pinrang

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Siswi SMAN 22 Makassar Wakili Indonesia di Korea Selatan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Plt Sekretaris Dinas Pendidikan Sulawesi Selatan, Mustakim, menyampaikan apresiasinya atas terpilihnya Fatimah Azzahra, siswi kelas...

Kunjungi Kodim Kolaka, Pangdam Bangun Nawoko Tegaskan Pengabdian TNI Harus Hadir Nyata di Tengah Masyarakat

PEDOMANRAKYAT, KOLAKA - Kunjungan kerja Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko ke Kodim 1412/Kolaka berlangsung dalam suasana hangat...

Bupati Halut Pastikan Pesawat Rute Kao Manado Akan Beroperasi di Awal Desember 2025

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Bupati Halmahera Utara (Halut) Dr. Piet Hein Babua, M.Si terus melakukan peningkatan pelayanan untuk...

Kadis Kominfosan Halut Teken Kerjasama dengan Universitas Dr Soetomo Surabaya

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Dalam rangkaian kegiatan Diskusi Strategis dengan tema “Hilirisasi Kelapa Sebagai Role Model Penguatan Ekonomi...