Berkat Partisipasi Masyarakat, Perbaikan Jembatan Moncongkomba Hampir Rampung

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

 

PEDOMANRAKYAT, TAKALAR. – Perbaikan dinding jembatan Moncongkomba Takalar yang mengalami kerusakan parah akibat banjir yang terjadi baru-baru ini sudah hampir rampung.

Pengecoran tiang jembatan pada bagian sebelah kiri dan kanan yang rusak karena banjir sudah hampir rampung perbaikannya, sisa menunggu kering untuk beberapa hari kedepan mal tiang cor beton sudah bisa dibuka.

Proses perbaikan jembatan Moncongkomba ini bisa dianggap sukses, karena sejak awal dimulainya perbaikan sampai sekarang semuanya berjalan lancar dan tidak ada hambatan sedikitpun.

“Semuanya ini berjalan lancar karena dukungan dan partisipasi dari warga masyarakat serta semangat kerja Abbulo Sibatang,”ujar AKBP Baharuddin Dg Rate yang juga sebagai Koordinator Lapangan Kegiatan Perbaikan Jembatan Moncongkomba.

Baharuddin Dg Rate meskipun memiliki tugas yang cukup padat di Polda Sulsel, namun tetap menyisipkan waktunya untuk mengontrol jalannya perbaikan jembatan ini.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Terima LHP LKPD, Pemkab Enrekang Diganjar Predikat WTP

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Kasi SMA Pantau Pelaksanaan Ramadhan Mengaji Andalan Hati di SMAN 9 Bone

PEDOMANRAKYAT, BONE - SMAN 9 Bone menjadi saksi semangat religius dan komitmen pendidikan karakter melalui pelaksanaan program prioritas...

Kementan Salurkan 57 Ton Bantuan Benih Jagung Untuk Petani Sinjai

PEDOMANRAKYAT, SINJAI -- Pemerintah Kabupaten Sinjai menerima bantuan benih jagung dari Kementerian Pertanian (Kementan) Republik Indonesia sebanyak 57...

Ketersediaan Obat Terbatas, PMII Menuntut Dirut RSUD Latemmamala Mundur

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Puluhan Mahasiswa yang tergabung dalam Perhimpunan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII)Kabupaten Soppeng melakukan aksi unjuk rasa di...

Selle Ks Dalle Terima Kunjungan Kepala BPJS Kesehatan

PEDOMANRAKYAT,SOPPENG – Wakil Bupati Soppeng Ir Selle Ks Dalle menerima kunjungan Kepala BPJS Kesehatan Watampone Indira Azis Rumalutur...