Piala Dunia 2022 : Tundukkan Maroko, Kroasia Juara III

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kroasia berhasil meerebut juara III Piala Dunia 2022 Qatar setelah mengalahkan Maroko 2-1 pada pertandingan yang berlangsung di Al Khalifa International Stadion, Sabtu (17/12/2022) malam.

Seluruh gol yang dihasilkan kedua tim lahir di babak pertama. Josko Guradiol yang menerima sambaran bola dengan sundulan mampu memperdaya kiper Maroko Yassine Bounoe pada menit ke-7. Namun keunggulan Kroasia ini tidak bertahan lama karena dua menit kemudian Achraf Dari mampu menyamakan kedudukan menjadi 1-1.

Namun tiga menit menjelang pertandingan jeda, Mislav Orsic berhasil membawa Kroasia unggul 2-1 Kedudukan ini bertahan hingga pertandingan usai.

Pada babak kedua, Maroko terus melancarkan serangan ke daerah pertahanan Kroasia, namun runner up Piala Dunia 2018 di Rusia itu mampu menarik sebagian besar pemainnya membentengi gawang demi mengamankan keunggulan 2-1 yang sudah di tangan.

Menemparti posisi ke-4 bagi Maroko merupakan prestasi gemilang dicapai tim Singat Atlas itu dan boleh jadi negara Afrika pertama yang mampu melangkah hingga ke babak semifinal Piala Dunia.

Ahad (18/12/2022) malam pukul 23.00 Wita akan berlangsung partai final antara Argentina melawan juara bertahan Prancis. (MDA)

Baca juga :  Propam Polres Soppeng Gelar GAKTIBLIN Bagi Anggota

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Dewan Pers Prof. Komarudin: Tempo Terbukti Melanggar Kode Etik atas Pemberitaan Mentan Amran

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA – Ketua Dewan Pers, Prof. Komaruddin Hidayat, dalam pernyataan terbuka menegaskan bahwa Tempo telah terbukti melanggar...

Lawan Serakah-nomics, Mentan Amran Berdiri di Garis Depan Lindungi Petani dari Mafia Pangan

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Serakah-nomics kini menjadi salah satu isu yang mendapat perhatian besar dari Presiden Prabowo Subianto. Salah...

Ketua PA Bangkalan Dewiati, SH, MH.,

Idealnya, Strategi Penyelesaian Sengketa Perdata Islami Perdamaian & Mediasi PEDOMANRAKYAT, BANGKALAN - Ketua Pengadilan Agama Bangkalan, Dewiati, SH, MH.,...

ACC Desak Kajati Sulsel Percepat Penyelidikan Proyek Smart Board

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Anti Corruption Committee (ACC) Sulawesi mendesak Kepala Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan (Kajati Sulsel) yang baru...