Satpolairud Polres Pelabuhan Makassar Berikan Pelayanan Prima Kepada Masyarakat yang Turun dari Kapal

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Satuan Polairud Polres Pelabuhan Makassar terus melakukan patroli dialogis dan berupaya memberikan pelayanan prima kepada masyarakat pulau yang beraktifitas melalui Pelabuhan Paotere Makassar.

"Dengan rutin melakukan patroli dialogis, personel Satpolairud memberikan imbauan dan pelayanan prima dengan humanis
membantu menurunkan penumpang khususnya ibu-ibu dan anak-anak serta barang bawaan para penumpang yang akan turun dari kapal," ucap Kasubsipenmas Sihumas Aipda Adil, Minggu (18/12/2022).

"Selain itu, dalam kegiatan ini personel Satpolairud terus memantau perkembangan di lapangan serta berupaya memberikan pelayanan sesuai kebutuhan masyarakat pulau saat
tiba di dermaga Pelabuhan Paotere Makassar," ucap Kasubsipenmas Sihumas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  Sadap Hadiri Halal Bi Halal Pecinta Alam Se-Sulsel, Ini Harapannya

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Wali Kota Makassar Ajak Warga Bangun Keluarga Sehat dan Cerdas

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR - Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, melepas ribuan peserta Jalan Santai Peringatan Hari Keluarga Nasional...

IKWI Sulsel Meriahkan HUT ke-64 dengan Kegiatan Lomba dan Pameran Kue Tradisional

PEDOMAN RAKYAT, MAKASSAR - Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-64 Ikatan Keluarga Wartawan Indonesia (IKWI) Sulawesi Selatan berlangsung...

Premanisme Marak di Makassar, Aktivis Mahasiswa Desak Aparat Bertindak Tegas

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Gelombang keresahan melanda warga Kota Makassar menyusul maraknya aksi premanisme yang terjadi di sejumlah titik,...

Hibur Peserta Turnamen Golf Rektor Unhas Cup II 2025, Gubernur Kaltara ‘In Action’ Gebuk Drum dan Kumandangkan Suara Emasnya

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Di tengah kemeriahan suasana saat para golfer yang mengikuti hajatan spektakuler bertajuk Turnamen Golf Rektor...