Interaksi Budaya LAPAKKSS – Dialog Budaya dan Pertunjukan Kesenian (Bagian Ketujuh)

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Pertunjukan Kesenian (3)

Laporan: Rachim Kallo

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Masih di segmen pembacaan puisi kegiatan Interaksi Budaya Tutup Tahun 2022 Lembaga Pengembangan Kesenian Dan Kebudayaan Sulawesi Selatan (LAPAKKSS), Rabu (28/12/2022) di Baruga Benteng Somba Opu.

Moch. Hasymi Ibrahim – penulis, sutradara teater pun tampil membacakan puisinya. Disusul mantan pendiri Sanggar Merdeka yang dikenal juga Budayawan Tinghoa Peranakan, Moeh. David Aritanto. Berikut syair puisi dalam bahasa Makassar.

“Sapu Pala”

Tanglasa rilinoa sangnging
Kammaji so’na nakutulu-tulu
Teamaki janglai nakenla-kenla
Riammukang ilalang ati

Sangnging kamma lebong
Tama’cula a’bulo sipa’pa

Teamaki janglai nakenla-kenla
Riammukang ilalang panru
Saba’ nia se’rewaktungna
Biseang re’pe risombalang
Sombaala kekke ripangngiriku
Ranrang tappu ripangnyambung’
Naguling te’po ripanglewai

Sangnging kamma wari-wari
Risa’ra alloa
Bintoeng cora riallo sa’sa
Ku’kuleng risoeang
Wara timboro
Iraya nakalaukang

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pulau Labengki Surga Tersembunyi Kata Direktur MURI Aylawati Sarwono

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Berkah, Polwan Polres Soppeng Berbagi

PEDOMAN RAKYAT, SOPPENG – Sebagai bentuk kepedulian sosial serta upaya mempererat hubungan antara Polri dengan masyarakat ,Polisi Wanita...

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...