Bappeda Sinjai Gelar Forum Konsultasi Publik RPD 2024-2026, Bupati ASA Ungkap Tujuannya

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Forum konsultasi publik yang kita laksanakan adalah salah satu tahapan penyusunan RPD, yang akan menjadi wadah untuk menyerap saran dan masukan dari segenap pemangku kepentingan pembangunan daerah,” ujarnya.

Bupati ASA menambahkan, rancangan awal RPD Kabupaten Sinjai Tahun 2024-2026 yang akan dipaparkan, telah dilengkapi dengan tujuan, sasaran, program prioritas dan proyeksi pendanaan pembangunan.

Kepala Bappeda Sinjai, Irwan Suaib menyampaikan bahwa, pelaksanaan forum konsultasi publik penyusunan rancangan RPD tahun 2024-2026 untuk memperoleh saran dan masukan untuk penyempurnaan
rancangan awal RPD/RKPD dan menghimpun aspirasi dan harapan terhadap tujuan, sasaran dan program pembangunan.

“Ini merupakan upaya untuk mengkomunikasikan dan mengkoordinasikan permasalahan, isu strategis yang berkembang dan arah kebijakan pembangunan,” katanya.

Forum konsultasi ini dihadiri oleh
Drs. Akhyani Saleh mewakili Kepala
Balitbangda Provinsi Sulsel, Anggota DPRD Sinjai, Fahriandi Matoa, dan Forkopimda Sinjai.

Selain itu, diikuti Para Kepala Perangkat Daerah, Kepala Bagian Setdakab, pimpinan perguruan, perwakilan tokoh Agama dan tokoh masyarakat, Ketua Organisasi Pemuda, perwakilan tokoh perempuan, ketua forum anak, perwakilan kaum disabilitas dan Tim Rancangan RPD tahun 2024-2026. (adz)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Bupati Sidrap Hadiri Pelantikan dan Pengukuhan Federasi Arung Jeram

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Raih Keberkahan di Bulan Ramadan, Polwan Polres Pelabuhan Makassar Gelar Kegiatan Mengajar Mengaji Bagi Anak-anak di TPA Alif

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam rangka meraih keberkahan di bulan suci Ramadan, Polisi Wanita (Polwan) Polres Pelabuhan Makassar menggelar...

Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar Aktif Pantau Pertumbuhan Bibit Cabai dan Terong yang Disemai di Polibag

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Dalam upaya memperkuat ketahanan pangan di wilayah perkotaan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar aktif memantau pertumbuhan...

Jaga Kamtibmas Selama Ramadan, Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar di Pulau Barrang Lompo Terus Tingkatkan Patroli

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) selama bulan suci Ramadan 1446 H / 2025 M,...

Majelis Syuhada, Pejuang Subuh Berkeliling ke Masjid-masjid

PEDOMANRAKYAT, PAREPARE - Akhir-akhir ini salah satu komunitas jamaah yang mendapat simpati dan perhatian umat Islam dan masyarakat...