Dengan Motor Trail, Bupati ASA Taklukkan Medan Berlumpur

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SINJAI – Bupati Sinjai Andi Seto Asapa (ASA) melepas Adventure Mini Motor Cross dan ojek gabah, Sabtu (25/02/2023) pagi di area persawahan belakang Kantor Bupati Sinjai di Lingkungan Tanassang, Kecamatan Sinjai Utara.

Kegiatan yang dilaksanakan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sinjai bekerjasasama dengan komunitas Track diikuti puluhan rider baik dari OPD, BUMN, BUMD, TNI-Polri, instansi vertikal, umum dan ojek gabah.

Berdasarkan pantauan motor khusus medan tanah berlumpur (offroad) nampak berjejer di lokasi tersebut. Bahkan, sebelum melepas Bupati ASA ikut menjajal medan yang berlumpur bersama Dandim 1424 Sinjai Letkol Inf Sumardi serta para Pejabat Lingkup Pemkab Sinjai.

Saat ditemui, Bupati ASA mengucapkan terima kasih kepada panitia pelaksana yang mengadakan adventure, yang penontonnya cukup banyak diminati orang dan diikuti oleh anak-anak muda.

“Kita punya harapan ini bisa menjadi hiburan, karena ini salah satu kegiatan yang sering di perlombakan. Mudah-mudahan bisa menjadi tempat penyaluran minat dan bakat bagi anak-anak muda kita,” ujarnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Wartawan Abdi Satria Telah Tiada

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Tiga Nama Menguat Pimpin I AM Unhas: Mursalim Nohong, Dien Triana dan Abdullah Sanusi

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Ikatan Alumni Manajemen Universitas Hasanuddin (I AM Unhas) resmi membuka penjaringan bakal calon Ketua periode...

Awal Tahun, Pusjar SKMP LAN Tegaskan Komitmen Mitra PPNPN

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Suasana Aula Hasanuddin, Rabu (7/1/2026) siang, tampak berbeda dari hari-hari kerja biasa. Deretan kursi tertata...

Sinergi Tanpa Sekat, Musrenbang Kunjung Mae Fokus pada Skala Prioritas dan Visi “Muliakan Makassar”

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Komitmen untuk memacu roda pembangunan di Kelurahan Kunjung Mae terus dibuktikan secara nyata. Pada Kamis...

Dukung Ketahanan Pangan, Polres Soppeng Gelar Panen Raya Jagung Serentak

PEDOMANRAKYAT, SOPPENG - Sebagai bentuk dukungan terhadap kebijakan strategis pemerintah dalam memperkuat ketahanan pangan nasional, Polres Soppeng menggelar...