Polres Pelabuhan Makassar Bersama BPJS Ketenagakerjaan Sosialisasikan Manfaat BPJamsostek

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepolisian Resor Pelabuhan Makassar bekerjasama dengan BPJS Ketenagakerjaan menyelenggarakan sosialisasi terkait manfaat BPJamsostek, Selasa (21/03/2023).

"Sosialisasi Kolaborasi Program BPJS Ketenagakerjaan dibuka oleh Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto serta diikuti para Bhabinkamtibmas Polres Pelabuhan Makassar," terang Kasi Humas Iptu Hasrul.

"Selain itu, kegiatan ini dalam rangka penanggulangan kemiskinan extrem melalui peran Bhabinkamtibmas, dengan harapan melalui Program BPJS Ketenagakerjaan masyarakat pekerja mendapatkan jaminan sosial untuk melindungi mereka dikala ada klaim kecelakaan kerja," jelas Kasi Humas Polres Pelabuhan Makassar. (*)

Baca juga :  IKA SMANSA 82 Gelar Maulid Nabi Muhammad SAW, Dirangkaikan Perayaan HUT Ke-63 Asriawan Umar dan Dihadiri 200-an Alumni

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Pangdam XIV/Hsn Dorong RS Kesdam Tingkatkan Pelayanan Menuju Standar Kepresidenan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wujud kepedulian terhadap pelayanan kesehatan prajurit, keluarga besar TNI, serta masyarakat, Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI...

1.019 Prajurit Bintara Resmi Dilantik, Pangdam XIV/Hasanuddin Ingatkan Jati Diri Prajurit

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Panglima Kodam (Pangdam) XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko memimpin Upacara Penutupan Pendidikan Pertama Bintara (Dikmaba)...

Kunker ke Topdam, Pangdam XIV/Hasanuddin Tegaskan Integritas dan Rekrutmen TNI Bersih

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko menegaskan komitmen kuat terhadap pembinaan integritas, profesionalisme, dan kualitas...

Presiden Prabowo Panen Raya Padi di Karawang, Tegaskan Arah Pertanian Modern Indonesia

PEDOMANRAKYAT, KARAWANG – Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto turun langsung ke sawah Karawang untuk memimpin panen raya padi,...