Hadiri Buka Puasa Bersama dan Silaturahmi DPC PKB Makassar, Sadap : Pilih yang Bisa Mewakili Masyarakat Sulsel

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Setiap kerja-kerja saya itu selalu melibatkan tim dan orang-orang terdekat, selanjutnya saya juga memimpin beberapa Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) dan Organisasi Kemasyarakatan (Ormas). Saya tahu betul bagaimana kerja-kerja mereka, itu yang harus kami perjuangkan, kita harus memberikan tempat untuk mereka-mereka agar lebih mampu lagi melihat permasalahan-permasalahan di tengah-tengah masyarakat,” sebutnya lagi.

Saya ini bukan yang terbaik di dapil Sulsel I, namun harapan saya kepada masyarakat agar memilih yang terbaik yang bisa mewakili masyarakat Sulsel, tandas Sadap yang merupakan akronim dari Syarifuddin Daeng Punna sembari tersenyum.

Seperti yang telah diketahui, Syarifuddin Daeng Punna masuk pada Daerah Pemilihan (Dapil) I yang meliputi Kabupaten : Bantaeng, Gowa, Jeneponto, Kepulauan Selayar, Takalar, dan Kota Makassar.(Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  KD 7A Jufry Tjangkilisan Harapkan Lions Club Makassar Rajawali Kelak Jadi Teladan dan Panutan

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

LAN RI dan Pemerintah Sulawesi Barat Perkuat Integritas Proses Seleksi JPT

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Lembaga Administrasi Negara (LAN) Republik Indonesia menyatakan dukungan penuh terhadap pelaksanaan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan...

Koperasi Merah Putih Jadi Fokus Nasional, Pangdam Hasanuddin Tegaskan Komitmen Dukungan di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar Dr. Andi Zulkifli...

Pelantikan FKPPI Sulsel: Kasdam XIV Dorong Generasi Muda Jadi Pilar Persatuan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Staf Kodam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., menghadiri Pelantikan Pengurus Daerah XIX...

Segel 250 Ton Beras Ilegal, Mentan Amran Sudah Koordinasi dengan Gubernur Aceh

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pemerintah bergerak cepat menindak laporan masuknya 250 ton beras ilegal melalui Pelabuhan Sabang, Aceh. Menteri...