Amankan STQH Tingkat Provinsi Sulsel XXXIII, Aparat Satpol PP Selayar Terjunkan Kekuatan Penuh

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, SELAYAR – Kekuatan penuh diturunkan aparat Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Pemadam Kebakaran, dan Penyelamatan Kabupaten Selayar, Sulawesi Selatan untuk mengamankan jalannya kegiatan pembukaan Seleksi Tilawatil Qur’an Hadits (STQH) XXXIII Tingkat Provinsi Sulawesi Selatan yang dipusatkan pelaksanaannya di Kota Tanadoang, Kabupaten Selayar.

Kepala Satuan Polisi Pamong Praja, Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Selayar, Saparuddin, S.Sos, MM mengemukakan, kegiatan pengamanan mulai dilakukan aparat Satuan Polisi Pamong Praja, Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan mulai dari hari H kedatangan kontingen Seleksi Tilawatil Qur’an Hadits (STQH) XXXIII tingkat Provinsi Sulawesi Selatan.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Pangdam Hasanuddin Bersama Gubernur Sulsel Jalan Sehat Anti Mager Peringati HUT Ke-353 Sulsel

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

LAN RI dan Pemerintah Sulawesi Barat Perkuat Integritas Proses Seleksi JPT

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Lembaga Administrasi Negara (LAN) Republik Indonesia menyatakan dukungan penuh terhadap pelaksanaan seleksi terbuka Jabatan Pimpinan...

Koperasi Merah Putih Jadi Fokus Nasional, Pangdam Hasanuddin Tegaskan Komitmen Dukungan di Sulsel

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Bangun Nawoko didampingi Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Makassar Dr. Andi Zulkifli...

Pelantikan FKPPI Sulsel: Kasdam XIV Dorong Generasi Muda Jadi Pilar Persatuan

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Kepala Staf Kodam XIV/Hasanuddin, Brigjen TNI Sugeng Hartono, SE, MM., menghadiri Pelantikan Pengurus Daerah XIX...

Segel 250 Ton Beras Ilegal, Mentan Amran Sudah Koordinasi dengan Gubernur Aceh

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pemerintah bergerak cepat menindak laporan masuknya 250 ton beras ilegal melalui Pelabuhan Sabang, Aceh. Menteri...