Dokter Thamrin Jufri Siap Bantu PKS di Tana Luwu

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

Ketua PKS Sulsel, HM Amri Arsyid SP didampingi sekretaris PKS Palopo, Aswin Djidar mengatakan bahwa kedatangannya untuk meminta nasehat dan masukan-masukan terkait pileg dan pilwalkot Palopo.

“Kami silahturahim untuk mendengarkan nasehat opu dokter. Juga meminta masukan dan pendapat beliau terkait peta perpolitikan di Palopo saat ini. Tentunya juga meminta bantuan dan dukungan untuk PKS,” tutur Amri.

Amri Arsyid yang merupakan wija to Luwu juga meminta restu karena dirinya akan maju sebagai bacaleg DPR RI Sulsel 3.

“Saya juga mappatabe, opu. Saya maju sebagai caleg pusat,” tandas Amri.(*/Hdr)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Dampak Bencana, Bupati ASA Perintahkan Lakukan Asesmen

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Menulis Apa Adanya, Merawat Nurani: BugisPos Menapaki Usia 27 Tahun

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Tak semua media mampu menua dengan anggun. Sebagian gugur di tengah jalan, sebagian lain kehilangan...

Digelar Mei, Munafri Resmi Buka Registrasi Makassar Half Marathon 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin, secara resmi membuka registrasi Makassar Half Marathon (MHM) 2026 dalam...

Dari Panrannuangta untuk Masa Depan: INTI Jeneponto Rayakan Dies Natalis ke-35 dan Wisuda Penuh Makna

PEDOMANRAKYAT, JENEPONTO - Ruang Pola Panrannuangta, Kantor Bupati Jeneponto, Minggu (11/01/2026), terasa berbeda. Bukan sekadar ruang resmi pemerintahan,...

Domino Naik Kelas, ORADO Sulsel Siap Kirim Atlet ke Level Nasional

PEDOMANRAKYAT, JAKARTA — Pengurus Besar Federasi Olahraga Domino (ORADO) Nasional secara resmi mendeklarasikan domino naik kelas sebagai olahraga nasional. Deklarasi...