Kotak Band Akui Sajikan Penampilan Spesial di Toraja Carnaval

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

“Apalagi Toraja masuk kawasan strategi pariwisata nasional (KSPN). Tugas bersama dipromosikan, meolikomi ayo ke Toraja,” ujar Tantri.

Ditambahkan Chua berdarah Makassar, kedatangan kami ke Toraja tidak hanya sekedar manggung, namun akan berwisata ke Londa, Ke’te Kesu, Negeri di Atas Awan (Lolai), dan wisata religi Burake.

“Toraja miniatur Indonesia wisatanya oke, indah dan menakjubkan, serta eksotik, karena budaya adat istiadatnya tiada tara,” singkat Chua.

Ditambahkan Pemrakarsa Toraja Carnaval, John Rende Mangontan (JRM), promosi pariwisata Toraja tanpa henti dilakukan sehingga dikenal luas dunia internasional.

“Dan penampilan Kotak band promosikan pariwisata memakai busana khas Toraja,” pungkas JRM. (ainul/herman)

1
2
TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Politeknik Kesehatan Megarezky Sambut Mahasiswa Baru, Direktur Dr. Hairuddin K, Soroti Pendidikan dan Karakter

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Harmoni Tanpa Sekat: Simfoni Persaudaraan SMANSA 81–82 dalam Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR - Alumni lintas generasi SMA Negeri 1 (SMANSA) Makassar kembali mengukuhkan eksistensi persaudaraan lintas iman melalui...

Telepon Subuh Mentan Amran Berujung Gagalnya Penyelundupan Bawang Bombay Ilegal 133,5 Ton di Semarang

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG – Telepon subuh Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman sekitar pukul 05.20 WIB menjadi awal gagalnya...

Mentan Amran Sidak 133,5 ton Bawang Bombay Selundupan Berpenyakit: Tidak Ada Ampun, Usut Sampai Akar

PEDOMANRAKYAT, SEMARANG — Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman menegaskan tidak akan memberi toleransi terhadap praktik impor ilegal...

Tim Gabungan dan Bantuan Logistik Bencana Banjir Tiba di Loloda Utara

PEDOMANRAKYAT, HALMAHERA UTARA - Tim gabungan yang terdiri dari unsur TNI/Polri, Taruna Siaga Bencana (Tagana), Satpol PP, BPBD,...