Berangkatkan Satgas Yonif 726/Tml, Pangdam XIV/Hsn Ajak Prajurit Tanamkan Kebanggaan Pada Diri dan Cinta NKRI

Tanggal:

Follow Pedomanrakyat.co.id untuk mendapatkan informasi terkini.

Klik WhatsApp Channel  |  Google News

PEDOMANRAKYAT, MAKASSAR – Pangdam XIV/Hasanuddin Mayjen TNI Dr. Totok Imam Santoso, SIP, S.Sos, M.Tr(Han) memberangkatkan Satuan Tugas (Satgas) Pamtas Batalyon Infanteri (Yonif) 726/Tml (Tamalatea) yang digelar dalam upacara pemberangkatan, bertempat di lapangan Mako Yonif Raider 700/WYC, Sabtu (15/07/2023).

Yonif 726/Tml akan melaksanakan tugas sebagai Satgas Operasi Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI-PNG Statis di Provinsi Papua dibawah kendali Komandan Batalyon (Danyon) dalam melaksanakan tugas menegakkan Kedaulatan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

Pangdam dalam pengarahannya mengatakan, keberhasilan dalam pelaksanaan tugas tidak tergantung pada siapa-siapa, akan tetapi tergantung pada semua khususnya pada prajurit yang melaksanakan tugas.

“Keberhasilan tugas bukan bergantung pada Pangdam, bukan tergantung kepada Danyon, bukan tergantung pada Danbrigif, tapi bergantung pada kita semua terutama pada kalian yang berangkat ke medan operasi, satu orang baik maka akan membawa nama baik satuan, dan satu orang jelek akan membawa nama jelek satuan,” ungkapnya.

1
2TAMPILKAN SEMUA
Baca juga :  Ketua Satgas dan Pj Bupati Enrekang Lepas Rombongan Bantuan Logistik Untuk Korban Banjir dan Tanah Longsor

TINGGALKAN KOMENTAR

Silakan masukkan komentar anda!
Silakan masukkan nama Anda di sini

Artikel Terkait

Jumat Bersih, TNI Turun Bergotong Royong Bersama Warga Citta

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG – Sejumlah personil TNI Pos Koramil 1423 - 04 Kecamatam Citta turun bergotong royong bersama warga...

Personil TNI – Polri Amankan Ibadah Jumat Agung di Soppeng

PEDOMANRAKYAT ,SOPPENG - Puluhan personil Polres Soppeng bersama Kodim 1423 dikerahkan untuk pengamanan pelaksanaan ibadah Jumat Agung dan...

Melihat Sebuah Bentor Bersama Pengendaranya Terperosok ke Saluran Air, Anggota Polwan Polres Gowa Tunjukkan Aksi Heroik Berikan Bantuan

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Dalam rangka melaksanakan program Patroli Polwan Menyapa, salah satu program unggulan Kapolres Gowa AKBP Muhammad...

Cegah Perjudian, Tim Gabungan TNI-Polri Gowa Bongkar Lokasi yang Diduga Arena Sabung Ayam di Desa Nirannuang

PEDOMANRAKYAT, GOWA - Tim gabungan TNI-Polri Kabupaten Gowa melaksanakan kegiatan pengecekan lokasi yang diduga sebagai arena sabung ayam...